06 November 2022 17:15 WIB Hukum dan Kriminalitas LPSK: Korban Tragedi Kanjuruhan Bisa Tuntut Ganti Rugi ke Pelaku Besaran ganti rugi nanti akan ditentukan oleh LPSK sesuai kerugian dan tuntutan korban. Untuk sementara, LPSK belum melakukan penghitungan.
06 November 2022 16:02 WIB Nasional Kapolri Terbitkan Biaya Pembuatan Seluruh SIM, Ini Besarannya Surat Telegram mengenai Biaya pembuatan SIM dicantumkan dan ditandatangani Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo. Tujuannya menghindari pungutan liar.
04 November 2022 18:07 WIB Khazanah Komunike R20: 11 Upaya Agama sebagai Sumber Solusi Global Forum R20 untuk mempromosikan saling pengertian, budaya damai, koeksistensi yang harmonis di antara orang-orang beragam di dunia, agama, dan bangsa.
04 November 2022 17:56 WIB Nasional Kapal Kargo Tenggelam di Perairan Taiwan, 12 ABK WNI Hilang Saat tenggelam ada 17 ABK WNI. Tetapi 5 di antaranya telah dievakuasi. Sedangkan 12 lainnya masih dalam proses pencarian dan penyelamatan.
04 November 2022 16:22 WIB Hukum dan Kriminalitas DI Bali, Pemuda dari Blitar Ditangkap Jual Pil Koplo via Online Tersangka ditangkap karena telah mengedarkan ribuan butir pil koplo berlogo ‘Trihexyphenidyl’ dengan cara menjual melalui online.
04 November 2022 15:39 WIB Reportase Penyebar Ancaman Bom di Konser NCT 127 Terlacak Identitasnya Polres Tangerang Selatan melakukan penyelidikan terkait informasi ancaman bom. Polisi juga mengklaim telah mengantongi identitas penyebar informasi.
04 November 2022 12:48 WIB Hukum dan Kriminalitas Polisi Geledah 3 Gudang PT Afi Farma, Sita Bahan Baku EG dan DEG Dari penggeledahan, Bareskrim Polri memeriksa 15 orang saksi. Meski demikian hingga kini Polri belum menetapkan siapa tersangka kasus ini.
03 November 2022 13:58 WIB Hukum dan Kriminalitas Tragedi Kanjuruhan, Amnesty International: Hukum Seadiil-adilnya Menurut Usman Hamid, "Di rentang waktu itu, ada 11 tembakan dilakukan dalam kurun waktu sembilan detik. Di area terbatas di mana penonton terkurung.
03 November 2022 13:21 WIB Ekonomi dan Bisnis Pertamina Tambah 69 Titik untuk BBM Satu Harga di 123 Kabupaten Pertamina telah membangun 390 penyalur BBM Satu Harga tersebar di 123 kabupaten. Dan ada 54 kabupaten masuk daerah tertinggal, terdepan terluar (3T)
03 November 2022 12:32 WIB Hukum dan Kriminalitas Pihak KPK Cekal 6 Pejabat di Bangkalan Atas Kasus Lelang Jabatan Pihak KPK telah mengajukan pencekalan ke Direktorat Jenderal Imigrasi Depkum HAM agar 6 pejabat tersebut tidak bepergian ke luar negeri.
03 November 2022 11:50 WIB Bojonegoro Rawan Banjir Bandang, Polisi Bojonegoro Rajin Patroli ke Desa Sejumlah desa di Kabupaten Bojonegoro rawan terjadi banjir luapan Sungai Bengawan Solo dan banjir bandang, di Bojonegoro bagian selatan barat laut.
03 November 2022 09:15 WIB Nasional Sudah 9 Bulan, Proyek Jalan Tol Ngaroban Tak Ada Pembebasan Lahan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) di Jakarta hingga kini belum memberikan kabar terbaru soal proyek tol Ngawi-Bojonegoro-Tuban.
03 November 2022 07:59 WIB Hukum dan Kriminalitas Mantan Dirjen di Kemenperin Jadi Tersangka Kasus Impor Garam Penetapan tersangka 4 orang ni dilakukan setelah dilakukan gelar perkara di Kejaksaan Agung beberapa bulan terakhir ini.
02 November 2022 15:40 WIB Hukum dan Kriminalitas Mata Susi Plirak-plirik Diduga Didikte via Earphone Jaksa curiga terhadap Susi. Sebab, keterangannya dianggap tak logis. Berbelit. Bahkan, mencabut kesaksian di Berita Acara Pemeriksaan (BAP).
02 November 2022 14:55 WIB Ekonomi dan Bisnis Harga Kedelai Melonjak, Perajin Tahu-Tempe Bojonegoro Kelimpungan Harga melonjak dalam 2 tahun terakhir ini cukup tinggi. Mulai dari Rp9000 perkilogram pada tahun 2020, kini melinjak hingga Rp13.900 perkilogramnya.