17 Desember 2022 09:47 WIB Nasional Operasi Lilin 2022, Polri Kerahkan 166.000 Personel Mabes Polri berusaha semaksimal mungkin agar seluruh rangkaian kegiatan dan aktivitas masyarakat di akhir tahun semuanya bisa berjalan dengan baik.
17 Desember 2022 09:03 WIB Kesehatan Menaker: Pekerja Rentan Kasus Tuberkolosis di Tempat Kerja Data kasus TB di Indonesia tahun 2020, menunjukkan sebagian besar kasus TB (67 persen) terjadi pada usia produktif 15–54 tahun.
17 Desember 2022 07:23 WIB Nasional Bawaslu Temukan Sebanyak 20.565 Data Pribadi Dicatut Parpol Angka ini diperoleh dari hasil monitoring Bawaslu terkait kelanjutan pencatutan nama dan akurasi data verifikasi faktual parpol peserta Pemilu 2024 .
16 Desember 2022 16:03 WIB Bojonegoro Polisi Bojonegoro Minta Bengkel Motor Tolak Pesanan Knalpot Brong Sosialisasi soal pelarangan knalpot jadi jelas. Karena hal itu diatur dalam Undang-undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan
16 Desember 2022 14:28 WIB Nasional Dewan Kehormatan PWI Berhentikan Iptu Umbaran dari Anggota PWI Keputusan DK didasarkan atas pelanggaran yang dilakukan Iptu Umbaran yaitu Kode Etik Jurnalistik. Juga Peraturan Dasar PWI, dan Kode Perilaku Wartawan
16 Desember 2022 13:56 WIB Nasional Polri-Polisi Malaysia Kerja Sama Deportasi Buron Antar-Negara Menurut Irjen. Pol. Krishna Murti, perkembangan kejahatan lintas negara semakin beragam. Untuk itu diperlukan perhatian yang serius dari semua pihak.
16 Desember 2022 10:41 WIB Hukum dan Kriminalitas Jaksa Sita Tanah Terpidana Asabri+Asuransi Jiwasraya Luas 179, Ha Aset yang telah disita dilelang dan hasilnya digunakan untuk menutupi hukuman tambahan uang pengganti yang dibebankan terpidana Benny Tjokrosaputro.
16 Desember 2022 09:38 WIB Warta Bumi Gunung Semeru Kembali Erupsi "Tinggi kolom letusan teramati ± 1000 m di atas puncak (± 4676 m di atas permukaan laut),” terang petugas pos pengamatan Gunung Semeru, Mukdas Sofian
16 Desember 2022 09:15 WIB Hukum dan Kriminalitas KPK Resmi Tahan Sahat Tua Simanjuntak Sahat Tua Simanjuntak mengaku salah dan minta maaf kepada masyarakat Jawa Timur dan keluarga. "Saya salah, saya salah, dan saya minta maaf ke semua
15 Desember 2022 21:24 WIB Surabaya Mahasiswa Unipra Tagih Janji ke Walikota Surabaya Rizky Ahmad Taufik, mengatakan semua BUMD belakangan ini mengalami rugi. Contoh seperti yang terjadi pada Perusahaan Daerah Pasar Surya (PDPS)
15 Desember 2022 19:58 WIB Reportase Jembatan Penghubung Dermaga Nusa Penida Bali Ambruk Musibah itu diduga jembatan kelebihan muatan, sehingga beban terlalu berat. Sementara, tangga penghubung tidak kuat untuk menahan beban.
15 Desember 2022 19:11 WIB Reportase Gedung Kemendagri Terbakar Penyebab kebakaran yang terjadi di ruang Sasana Bakti Praja Gedung Kemendagri hingga kini masih dalam penyelidikan petugas.
15 Desember 2022 17:52 WIB Hukum dan Kriminalitas Penyidik KPK Miliki Rekaman CCTV Aktivitas Sahat Tua Simanjuntak Politikus Partai Golkar Sahat Tua Simanjuntak terciduk operasi tangkap tanga. Diduga terkait suap pengurusan alokasi hibah bersumber dari APBD Jatim
15 Desember 2022 17:12 WIB Hukum dan Kriminalitas Doni Salmanan Divonis Empat Tahun Penjara Plus Denda Rp1 Miliar Vonis ke terdakwa Doni Salmanan 4 tahun penjara, lebih ringan dibandingkan tuntutan jaksa penuntut umum. Di kasus ini jaksa menuntut 13 tahun penjara.
14 Desember 2022 22:44 WIB Warta Bumi Warga Diminta Waspada Banjir Lahar Gunung Semeru Ketika awan panas guguran sudah berkurang bukan berarti Gunung Semeru ini diam saja. Karena ada bahaya lain yang mengintai, yaitu aliran lahar.