24 November 2023 20:10 WIB Malang Raya Destinasi Kayutangan Simpan Sejarah Jam Kota Malang Era Belanda Destinasi Kayutangan Heritage kental dengan nilai sejarah baik dari sisi deretan bangunannya maupun fasilitas yang ada di sepanjang jalan.
24 November 2023 17:40 WIB Malang Raya Buruh di Kota Malang Tuntut Kenaikan UMK hingga 15 Persen Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (SPSI) Kota Malang meminta usulan kenaikan Upah Minimum Kota (UMK) pada 2024 naik sebesar 15 persen.
24 November 2023 17:31 WIB Feature Wangi Anggrek di Kota Batu Tembus Pasar Internasional Bibit-bibit anggrek hasil budidaya dari para petani banyak diminati negara-negara Asia Tenggara seperti Singapura, Malaysia hingga Thailand.
24 November 2023 12:35 WIB Ngopi Travel Camping di Kota Batu, seperti Punya Rumah di Alam Terbuka Di sini para pengunjung bakal mendapatkan pengalaman menginap di alam terbuka dengan fasilitas lengkap. Seperti berada di rumah sendiri.
23 November 2023 22:15 WIB Malang Raya Jatim Park Group Hadirkan Drive Thru Park Pertama di Dunia Jawa Timur (Jatim) Park Group di Kota Batu, Jawa Timur terus menambah destinasi wisata mereka menjelang momen Natal dan Tahun Baru.
23 November 2023 20:30 WIB Malang Raya Ada 25 Perlintasan KA Sebidang Tidak Terjaga di Malang Raya Jumlah perlintasan sebidang di Malang Raya sebanyak 59 perlintasan. Terdiri dari 21 perlintasan di Kota Malang dan 38 perlintasan di Kabupaten Malang.
23 November 2023 13:40 WIB Malang Raya Luas Lahan Terbakar di Panderman Meluas Capai 29 Hektar Lahan yang terbakar di Gunung Panderman, Kota Batu, Jawa Timur, meluas. Dari semula 3,5 hektar, kini sudah mencapai 29 hektar.
23 November 2023 10:49 WIB Malang Raya UMK Kota Malang pada 2024 Diperkirakan Naik jadi Rp3,3 Juta Upah Minimum Kota (UMK) Kota Malang dipastikan bakal naik pada 2024, mendatang. Kenaikan UMK ini dipastikan setelah dilakukan Rapat Dewan Pengupahan.
22 November 2023 21:24 WIB Malang Raya Ini Sebab Perkuliahan di Politeknik Malang Setop Hampir Setahun Politeknik Kota Malang memiliki empat program studi yang terdiri dari Teknik Mekatronika, Teknik Informatika, Teknik Telekomunikasi, Destinasi Wisata
22 November 2023 16:54 WIB Bencana 3,5 Hektare Lahan di Gunung Panderman Kota Batu Terbakar Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Batu memperkirakan jumlah luasan areal yang terdampak kebakaran mencapai 3,5 hektare.
22 November 2023 14:36 WIB Malang Raya Medan Terjal, Pemadaman Panderman Butuh Waktu Lima Hari Kepala Resort KPH Oro-Oro Ombo, Kamuliono memperkirakan pemadaman di Gunung Panderman membutuhkan waktu selama lima hari.
22 November 2023 13:40 WIB Malang Raya Titik Api di Panderman Belum Padam, Terkendala Medan Terjal Kebakaran di Gunung Panderman, Kota Batu, belum padam hingga Rabu, 22 November 2023. Titik api berada di petak 227 Lereng Gunung Panderman.
21 November 2023 21:27 WIB Malang Raya Disambar Petir, Gunung Panderman di Kota Batu Terbakar Kepala Pelaksana BPBD Kota Batu, Agung Sedayu mengatakan, lokasi kebakaran di Gunung Panderman berada di Petak 227 RPH Oro-Oro Ombo.
21 November 2023 22:15 WIB Malang Raya Perkuliahan di Politeknik Kota Malang Mandek Hampir Satu Tahun Kegiatan perkuliahan sudah mandek pada Desember 2022. Para mahasiswa di kampus tersebut menuntut adanya kejelasan akademik dari jajaran rektorat.
21 November 2023 18:56 WIB Seni dan Budaya BWCF ke-12 di Malang Bahas Repatriasi Benda Purbakala Nusantara Borobudur Writing Cultural Festival (BWCF) untuk pertama kalinya menyelenggarakan acara di luar Yogyakarta. Event tahun ini digelar di Kota Malang.