04 Agustus 19:20 WIB Hukum dan Kriminalitas Pencuri Gabah di Selep Probolinggo Dihajar Massa Terduga pencuri gabah di sebuah penggilingan padi (selep) di Desa Selogudig Wetan, Kecamatan Pajarakan, Kabupaten Probolinggo ditangkap.
03 Agustus 19:33 WIB Reportase Di Probolinggo Ada 59 Perlintasan KA, 35 tanpa Penjaga Pasca kecelakaan maut, Selasa, 30 Juli 2024, PT Kereta Api (KAI) Daop 9 Jember langsung bertindak dengan normalisasi atau penyempitan perlintasan.
02 Agustus 21:31 WIB Probolinggo Massa dan Pasukan Gabungan Bentrok di Depan Pemkot Probolinggo, Simulasi Pilkada Pasukan gabungan berunsurkan anggota Polres Probolinggo Kota, Kodim 0820, hingga Satpol PP langsung menghadang dan meredam keberingasan massa.
02 Agustus 20:52 WIB Probolinggo Puteri Indonesia Pendidikan dan Kebudayaan Kunjungi Kota Probolinggo Demi mengedukasi pentingnya pendidikan, Puteri Indonesia Pendidikan dan Kebudayaan 2024, Melati Tedja mengunjungi Kota Probolinggo
01 Agustus 22:20 WIB Probolinggo Masih Terjadi, Kasus Kekerasan Perempuan dan Anak di Probolinggo Kekerasan terhadap Perempuan, kekerasan terhadap anak, tindak pidana perdagangan orang (TPPO), dan perkawinan anak masih terjadi di Kota Probolinggo
31 Juli 20:57 WIB Probolinggo Petani Probolinggo Keluhkan Plasi dan Turunnya Harga Bawang Merah Petani bawang merah Probolinggo mengeluhkan besarnya persentase potongan timbangan (plasi) dan rendahnya harga bawang merah.
30 Juli 21:46 WIB Politik dan Pemerintahan Habib Hadi - Ning Tiwi Direkom PDI Perjuangan Maju Pilkada Kota Probolinggo Pasangan kandidat Habib Hadi Zainal Abidin dan Sri Setyo Pertiwi semakin kuat akan maju dalam Pilkada Kota Probolinggo 2024 mendatang.
30 Juli 21:03 WIB Probolinggo Dua Pelajar Berboncengan Motor Ditabrak KA, Satu Tewas, Satu Luka Dua pelajar perempuan naik motor berboncengan ditabrak KA di Desa Pesisir, Kecamatan Sumberasih, Kabupaten Probolinggo, Selasa sore, 30 Juli 2024.
30 Juli 20:38 WIB Hukum dan Kriminalitas Guru Ngaji Cabuli Santriwati Divonis 14 Tahun dan Denda Rp1 Miliar Sholehuddin, 54 tahun, guru mengaji yang mencabuli santriwatinya akhirnya divonis 14 tahun dalam persidangan di Pengadilan Negeri (PN) Kraksaan.
29 Juli 21:00 WIB Probolinggo Plasi Bawang Merah Dikeluhkan Petani Probolinggo Masalah potongan timbangan (plasi) bawang merah yang diterapkan pedagang di Kabupaten Probolinggo kembali dikeluhkan para petani.
27 Juli 19:44 WIB Probolinggo Kota Probolinggo Dipotret 220 Fotografer dari 22 Negara Selama dua hari, Jumat-Sabtu, 26-27 Juli 2024 Kota Probolinggo didatangi 220 fotografer dari 22 negara yang mengabadikan momen seni budaya kota.
26 Juli 20:20 WIB Probolinggo Efisiensi Anggaran, 22 SD Negeri di Kabupaten Probolinggo Dimerger Sebanyak 22 Sekolah Dasar Negeri (SDN) di Kabupaten Probolinggo dinilai tidak memenuhi kuota minimal jumlah murid.
26 Juli 19:15 WIB Probolinggo Rawan Kebakaran, Wisatawan Dilarang Berkemah di Bromo Larangan berkemah sejak Selasa, 23 Juli 2024 disebarkan melalui media social dan sejumlah tulisan di pintu gerbang menuju Lautan Pasir (Kaldera) Bromo
25 Juli 19:52 WIB Hukum dan Kriminalitas Polres Probolinggo Akan Panggil Paksa Terduga Pelaku Pencabulan Pasca-dilaporkan ke Mapolres Probolinggo, Minggu, 21 Juli 2024, S terduga pelaku pencabulan terhadap gadis di bawah umur menghilang.
24 Juli 21:35 WIB Probolinggo Coklit Cepat, KPU Kota Probolinggo Enam Besar Terbaik di Jatim KPU berharap pada Pantarlih masih bisa berkiprah. Yakni menjadi anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) karena Pantarlih paham data