01 Agustus 2022 18:48 WIB Reportase Balita Dua Tahun Tewas Terlindas Roda Truk di Mojokerto Sebuah kecelakaan melibatkan pengendara motor berboncengan tiga tanpa helm bertabrakan dengan truk. Korban tewas seorang balita usia dua tahun.
01 Agustus 2022 13:27 WIB Ekonomi dan Bisnis Upject, Brand Sepatu Lokal Berbahan Limbah Jeans asal Mojokerto Di Mojokerto terdapat produsen sepatu sneakers dengan desain kekinian. Menariknya, sepatu-sepatu yang dibuat menggunakan bahan baku dari limbah jeans.
29 Juli 2022 17:47 WIB Ngopi Travel Yuk Liburan Sambil Belajar Sejarah di Bumi Majapahit Selain memiliki destinasi wisata alam yang indah seperti di Pacet dan Trawas, Kabupaten Mojokerto ini juga memiliki sejumlah obyek wisata bersejarah.
28 Juli 2022 18:08 WIB Ngopi Travel Eksotisme Wisata Majapahit, Kampung Madu hingga Waduk Tanjungan Dari sekian banyak tempat-tempat wisata di Kabupaten Mojokerto, tiga diantaranya memiliki ciri khas tersendiri
28 Juli 2022 13:25 WIB Politik dan Pemerintahan Gedung DPRD Mojokerto Dikerjakan Asal-asalan, Dewan Meradang Anggota Komisi II meradang begitu meninjau pengerjaan pembangunan Gedung DPRD Kota Mojokerto di Surodinawan, Kecamatan Prajuritkulon.
27 Juli 2022 17:16 WIB Hukum dan Kriminalitas Warga Kota Mojokerto Nekat Curi Besi untuk Biaya Sekolah Anak Polisi menangkap dua pelaku pencuri besi penutup pohon atau pengaman tanaman di jalan Pahlawan Kelurahan/Kecamatan Kranggan, Kota Mojokerto.
25 Juli 2022 22:40 WIB Hukum dan Kriminalitas Polisi Buru Paman Perkosa Keponakan di Mojokerto AR, 38 tahun, pemerkosa keponakan sendiri yang masih berusia 16 tahun saat ini sudah naik ke tahap penyidikan.
25 Juli 2022 22:50 WIB Politik dan Pemerintahan Diprotes Bacalon, Panita Pilkades Canggu Mojokerto Ada 5 Calon Panitia pemilihan Kepala Desa Canggu, Kabupaten Mojokerto, menggelar rapat pleno terbuka penetapan calon kepala desa dan pengundian nomor urut.
25 Juli 2022 21:30 WIB Mojokerto Proyek Prestisius yang Digulirkan Ning Ita Baru Capai 8 Persen Pengerjaan proyek yang dikerjakan oleh PT PP Presisi Tbk ini, menelan anggaran mencapai Rp101 miliar dari pinjaman Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN).
25 Juli 2022 11:05 WIB Hukum dan Kriminalitas Diduga jadi Korban Begal, Pria di Mojokerto Ditemukan Terkapar Pegawai pabrik Tjiwi Kimia asal Kelurahan Gunung Gedangan, Kecamatan Magersari itu diduga menjadi korban aksi begal.
23 Juli 2022 20:15 WIB Mojokerto Hadiri Harlah PKB Mojokerto ke-24, Ini Harapan Bupati Ikfina Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati menghadiri Hari Lahir (Harlah) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Mojokerto.
23 Juli 2022 15:36 WIB Politik dan Pemerintahan Harlah 24, PKB Mojokerto Siap Bertarung di Pilkada 2024 Tunggu Perintah, Ketua DPC PKB Kabupaten Mojokerto, Ayni Zuhroh menyatakan, siap bertarung merebut kursi Bupati Mojokerto di Pilkada 2024 mendatang.
23 Juli 2022 16:27 WIB Ngopi Travel Rekomendasi Tongkrongan Asik Akhir Pekan di Mojokerto Jika mencari tempat ngopi di Mojokerto untuk digunakan bersantai, berikut beberapa rekomendasi dari Ngopibareng.id
21 Juli 2022 22:04 WIB Politik dan Pemerintahan Penampakan Proyek Ratusan Miliar yang Dikeluhkan Warga Mojokerto Jalur yang dikenal padat kendaraan terutama saat jam-jam sibuk atau office hours itu menjadi sempit dan berdebu.
20 Juli 2022 20:13 WIB Mojokerto Sapi Tercebur Sumur Sedalam 10 Meter di Mojokerto Seekor sapi di Mojokerto jatuh ke sumur dengan kedalaman sekitar 10 meter. Butuh waktu sekitar 2 jam untuk mengevakuasi sapi tersebut.