18 September 23:51 WIB Sidoarjo Warga Rutan Perempuan Surabaya Rayakan Maulid Nabi dengan Ikut Lomba Islami Memeriahkan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, Rutan Perempuan Kelas IIA Surabaya menggelar lomba Islami yang diikuti oleh para warga binaan.
18 September 21:30 WIB Sidoarjo Tilap Pajak Rp500 Juta, Pengusaha di Sidoarjo Tersangka Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Jawa Timur II, melakukan penyerahan tersangka dengan inisial DSB, serta barang bukti ke Kejaksaan Negeri Sidoarjo.
14 September 21:53 WIB Ngopi Travel Bandara Juanda Ubah Jadwal Penerbangan Sementara Untuk meningkatkan keamanan, keselamatan dan pelayanan, Bandara Juanda akan merubah jam operasional sementara karena pekerjaan Test Pit dan Field CBR.
14 September 20:58 WIB Sidoarjo Kisah Haru, Mahasiswa Disabilitas Lulus Wisuda Tepat Waktu Keterbatasan fisik tak menjadi penghalang bagi Mochammad Angga Kurniawan, mahasiswa DKV Unusida untuk menuntaskan pendidikan.
14 September 16:12 WIB Reportase Sidang Hasan dan Puput, Ada Titipan Uang Rp 2 Miliar Sidang lanjutan kasus dugaan Gratifikasi yang melibatkan Mantan Bupati Probolinggo, Puput Tantriana Sari bersama suaminya Hasan Aminudin
13 September 12:00 WIB Reportase Dugaan Proyek Fiktif Rp400 Juta, Kejari Sidoarjo Tahan Anggota Pokmas Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Sidoarjo menahan empat orang anggota Kelompok Masyarakat (Pokmas) terkait dugaan proyek fiktif senilai Rp400 juta.
10 September 21:10 WIB Sidoarjo Bandeng dan Kupang Produk Andalan Hotel di Sidoarjo UMKM khas Sidoarjo berhasil menembus pasar perhotelan. Produk olahan bandeng bibir merah, udang, kupang merupakan ikon kuliner Kabupaten Sidoarjo
08 September 20:15 WIB Sidoarjo Syarat Berkas Pencalonan Subandi-Mimik Sudah Lengkap Jubir Subandi-Mimik (BA-IK) merespons pernyataan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sidoarjo, terkait kurangnya syarat administrasi pencalonan.
06 September 20:30 WIB Reportase Cabup Mas Iin Belum Lengkapi Berkas Pengunduran Diri dari DPRD Jatim Haidar Munjid, Ketua Divisi Teknis Penyelenggara Pemilu, mengatakan ada sejumlah syarat administrasi salah satu Calon Bupati yang belum dilampirkan.
06 September 19:25 WIB Sidoarjo Jokowi Instruksikan Pembangunan Flyover Gedangan pada 2025 Plt. Bupati Sidoarjo menyampaikan pesan khusus Presiden Jokowi. Pesan itu meminta agar Pemkab Sidoarjo terus meningkatkan pembangunan infrastruktur.
06 September 19:02 WIB Sidoarjo Dua Paslon Cabup-Cawabup Sidoarjo Belum Penuhi Syarat Vermin Dua kandidat kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Sidoarjo dinyatakan belum memenuhi syarat verifikasi administrasi (Vermin)
06 September 13:41 WIB Sidoarjo Blusukan ke Jawa Timur, Jokowi juga Resmikan Flyover Djuanda Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo meresmikan Flyover Djuanda, yang berlokasi di Jalan Raya A. Yani, Gedangan, Sidoarjo.
04 September 21:45 WIB Sidoarjo PKKMB Unusida 2024, Mahasiswa harus Aktif dan Berinovasi Ratusan mahasiswa baru Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo (Unusida) mengikuti Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB).
03 September 23:55 WIB Hukum dan Kriminalitas Pembunuhan di Sedati Sidoarjo, Korban Ditusuk 2 kali Pakai Pisau Sangkur Hasil forensik Rumah Sakit Pusdik Bhayangkara Porong telah ditemukan dua luka bekas tusukan di bagian tubuh hingga sebabkan korban tewas.
04 September 00:12 WIB Sidoarjo Penusukan di Sedati Sidoarjo, Motifnya Diduga Masalah Asmara Kasus pembunuhan yang terjadi di Sedati, Sidoarjo, Diduga permasalahan asmara menjadi pemicu pelaku nekat menusuk korban W, 26 tahun hingga tewas.