05 November 22:59 WIB Hukum dan Kriminalitas Diperiksa Penyidik Kejagung Selama 7 Jam, Edward Tannur Pulang Lewat Pintu Belakang Ayahanda Gregorius Ronald Tannur, Edward Tannur telah menjalani pemeriksaan selama 7 jam dan pulang dari Kantor Kejati Jatim lewat pintu belakang.
05 November 22:30 WIB Surabaya Program Presiden Prabowo, DPRD Surabaya Gelar Uji Coba Makan Bergizi Gratis di SD Kedurus Ketua Komisi A DPRD Surabaya Yona Bagus Widyatmoko menginisasi uji coba pemberian makanan bergizi gratis (MBG) di SD Negeri Kedurus I.
05 November 22:40 WIB Hukum dan Kriminalitas Staff PN Surabaya Turut Diperiksa Kejagung Terkait Perkara Ronald Tannur Kajati Jatim Mia Amiati mengatakan seorang staf PN Surabaya yang diperiksa penyidik Jampidsus Kejagung tidak terlibat dugaan kasus suap hakim.
05 November 16:40 WIB Hukum dan Kriminalitas Erintuah Damanik dkk Ditahan di Rutan Kejagung, Lokasi Sidang Masih Tunggu Fatwa MA Kajati Jatim Mia Amiati mengatakan pihaknya masih menunggu fatwa dari MA terkait lokasi persidangan ketiganya atas dugaan kasus suap perkara Tannur.
05 November 15:27 WIB Hukum dan Kriminalitas Dugaan Suap Hakim PN Surabaya, Kejati Jatim Benarkan Edward Tannur Diperiksa oleh Kejagung Kepala Kejati Jatim Mia Amiati membenarkan pihaknya menyediakan fasilitas untuk tim penyidik Jampidsus Kejagung memeriksa Edward Tannur.
05 November 13:54 WIB Hukum dan Kriminalitas Penampakan Ayah Ronald Tannur di Kejati Jatim Surabaya, Terseret Kasus Suap Hakim? Ayahanda terdakwa Gregorius Ronald Tannur, Edward Tannur tampak mendatangi Kantor Kejaksaan Tinggi Jatim hari ini, Selasa 5 November 2024.
05 November 13:37 WIB Surabaya PD Pasar Surya: Tidak Ada Larangan Kampanye di Pasar, Asal Ada Pemberitahuan PD Pasar Surya Kota Surabaya menekankan kegiatan apapun termasuk kampanye, diperbolehkan untuk dilangsungkan di tiap-tiap pasar di Kota Surabaya.
05 November 12:52 WIB Politik dan Pemerintahan Dorong Perbaikan Layanan dan Birokrasi di Pemkot Surabaya, DPRD Kritik Etos Kerja PNS Ketua Komisi A DPRD Surabaya Yona Bagus Widyatmoko mendorong agar Left Mental Attitude dapat disingkirkan oleh segenap pegawai dan birokrat pemkot.
05 November 10:04 WIB Hukum dan Kriminalitas Ini Motif dan Peran Meirizka Widjaja, Ibu Ronald Tannur dalam Kasus Suap Hakim PN Surabaya Meirizka Widjaja, ibunda terdakwa Gregorius Ronald Tannur, memainkan peran sentral dalam upaya untuk memuluskan vonis bebas terhadap anaknya.
04 November 21:51 WIB Reportase Meiriska Widjaja Ibu Ronald Tannur Tersangka, Resmi Ditahan Kejagung di Surabaya Kejagung resmi menetapkan ibunda Gregorius Ronald Tannur, Meiriska Widjaja sebagai tersangka kasus penyuapan terhadap hakim PN Surabaya.
04 November 21:11 WIB Hukum dan Kriminalitas Meiriska Widjaja, Ibunda Gregorius Ronald Tannur Resmi Tersangka Jampidsus Kejagung RI resmi menetapkan ibunda Gregorius Ronald Tannur, Meiriska Widjaja sebagai tersangka kasus suap terhadap hakim PN Surabaya.
04 November 19:11 WIB Hukum dan Kriminalitas Kasus Suap Hakim PN Surabaya, Kejagung akan Periksa Ronald Tannur Besok Tim Penyidik Pidsus Kejagung rencananya akan menggelar pemeriksaan terhadap terdakwa Gregorius Ronald Tannur di Rutan Kelas I Surabaya di Medaeng.
04 November 18:52 WIB Surabaya Tertangkap Maling Sepeda Angin, Seorang Pria di Surabaya Tewas Dimassa Seorang pria dikabarkan tewas setelah diduga dikeroyok oleh massa karena kedapatan mencuri sepeda angin di Jalan Manyar Sabrangan, Surabaya.
04 November 17:41 WIB Hukum dan Kriminalitas Dugaan Suap Hakim PN Surabaya, Ibunda Ronald Tannur Turut Diperiksa Kejagung RI Kajati Jatim Mia Amiati mengkonfirmasi bahwa ibunda dari Ronald Tannur, Meiriska Widjaja sedang diperiksa tim Kejagung hari ini di Kejati Jatim.
04 November 16:41 WIB Politik dan Pemerintahan Sasar Suara Kaum Milenial dan Gen Z, Tim Pemenangan Erji Ajak Relawan Muda Jemput Bola Tim pemenangan pasangan petahana Eri Cahyadi-Armuji mengharapkan para relawan mudanya dapat menjemput bola dan pro-aktif dalam berkampanye.