30 Agustus 14:43 WIB Politik dan Pemerintahan Eri-Armuji Lawan Kotak Kosong, KPU Surabaya Perpanjang Pendaftaran Bapaslon Pilwali KPU Kota Surabaya resmi memperpanjang pendaftaran Bapaslon Walikota dan Wakil Walikota Surabaya 2024 karena hanya paslon Eri-Armuji yang mendaftar.
30 Agustus 13:45 WIB RS Mata Undaan Aplikasi BersamaMu Hadir Memudahkan Pelayanan Terhadap Pasien Refraksi Aplikasi BersamaMu milik RS Mata Undaan memiliki banyak fitur yang pastinya bakal memudahkan pasien yang memiliki gangguan refraksi untuk berobat.
30 Agustus 12:55 WIB Politik dan Pemerintahan Saingi Gerindra, PPP-PAN-Demokrat-NasDem Komunikasi Bentuk Fraksi Gabungan Empat partai politik, PPP-PAN-Demokrat-NasDem masih menjajaki komunikasi untuk bergabung dalam satu fraksi yang sama di DPRD Kota Surabaya.
30 Agustus 11:52 WIB Surabaya Mayat Pria Tanpa Identitas Mengambang di Sungai Kalimas Surabaya Petugas mengevakuasi mayat seorang pria berusia sekitar 30 tahun dan tanpa identitas, mengambang di Sungai Kalimas, Ketabang, Genteng, Surabaya.
29 Agustus 21:00 WIB Politik dan Pemerintahan Cak Imin Optimis Luluk-Lukmanul Menang Satu Putaran: Calon Lain Biasa-biasa Saja Ketum PKB, Muhaimin Iskandar optimis pasangan Luluk-Lukmanul dapat meraih suara di atas 55 persen dan memenangi Pilgub Jatim 2024.
29 Agustus 20:04 WIB Reportase Luluk-Lukmanul Siap Berangkat dari Kantor PKB Jatim Daftar Pilkada ke KPU Bapaslon Luluk Nur Hamidah dan Lukmanul Khakim yang diusulkan oleh PKB bersiap-siap untuk berangkat dari Kantor DPW PKB Jatim menuju Kantor KPU Jatim.
29 Agustus 19:10 WIB Hukum dan Kriminalitas KY Minta Hakim Ronald Tannur Dipecat, Kuasa Hukum PT Hitakara Laporkan Mangapul ke Bawas MA Kuasa hukum PT. Hitakara yang perkaranya diadili oleh Hakim Mangapul mengapresiasi rekomendasi KY untuk memecatnya dan melapornya pula ke Bawas MA.
29 Agustus 14:13 WIB Reportase Driver Ojol Jabodetabek Turun Jalan, Ojol Jawa Timur Pilih Tetap Beroperasi Menyusul kabar demo pengemudi ojek online di Jabodetabek, Frontal Jatim menegaskan tidak akan melakukan aksi serupa dan tetap melayani masyarakat.
29 Agustus 12:20 WIB ngopiOTOMOTIF Dirancang Khusus Masyarakat Indonesia, Mobil BYD M6 Diperkenalkan di Kota Pahlawan BYD M6, mobil MPV listrik segmen medium pertama khusus untuk masyarakat Indonesia, hadir di Kota Pahlawan, melalui pameran GIIAS Surabaya 2024.
29 Agustus 11:14 WIB Politik dan Pemerintahan Penuhi Syarat Maju Pilwali, Eri-Armuji Cek Kesehatan di RSUD Soewandhi Bapslon Eri Cahyadi-Armuji menjalani pemeriksaan kesehatan hari ini di RSUD dr. M. Soewandhi, untuk memenuhi syarat pencalonan maju Pilwali Surabaya.
28 Agustus 17:30 WIB Surabaya Lawan Bumbung Kosong, Eri-Armuji tetap Bentuk Tim Pemenangan Tim pemenangan bapaslon petahana Eri-Armuji akan segera dibentuk setelah keduanya mendaftarkan diri hari ini untuk mengikuti Pilwali Surabaya 2024.
28 Agustus 15:10 WIB Politik dan Pemerintahan Eri-Armuji Diusung 18 Parpol, KPU Surabaya: Kotak Kosong? Monggo Disimpulkan Sendiri Ketua KPU Surabaya Soeprayitno memberi kode bahwa bapaslon petahana Eri-Armuji akan melawan kotak kosong pada Pilwali Surabaya 2024.
28 Agustus 11:56 WIB Reportase Arak-arakan dan Kirab Antar Eri-Armuji Mendaftar Maju Pilwali Surabaya Begini potret suasana di sekitar Kantor KPU Surabaya, detik-detik jelang petahana Eri-Armuji mendaftarkan diri untuk mengikuti Pilwali Surabaya 2024.
28 Agustus 11:28 WIB Reportase Petahana Eri Cahyadi-Armuji Serahkan Berkas Pendaftaran Pilwali Surabaya 2024 Pasangan petahana Eri Cahyadi-Armuji resmi menyerahkan berkas persyaratan kelengkapan administrasi untuk mengikuti Pilwali Surabaya 2024.
28 Agustus 09:14 WIB Reportase Kondisi Terkini di KPU Surabaya, Jelang Pendaftaran Eri-Armuji Maju Pilwali Surabaya Pasangan Walikota Surabaya petahana Eri Cahyadi-Armuji dipastikan akan mendaftarkan diri ke KPU Kota Surabaya, Rabu 28 Agustus 2024.