18 Mei 08:19 WIB Warta Bumi Prakiraan Cuaca Jawa Timur Hari Ini, Suhu Panas Rata-rata Capai 34 derajat Celsius Cuaca di Jawa Timur diperkirakan mengalami cerah di sebagian besar wilayah pada Sabtu, 18 Mei 2024 hari ini. Sedikit wilayah diprakirakan hujan ringan
17 Mei 15:25 WIB Pasuruan Kota Madinah Pemkot Pasuruan Komit Tekan Kasus Stunting hingga Nol Pemerintah Kota Pasuruan bertekad menurunkan tingkat prevalensi stunting hingga nol kasus. Salah satu upayanya dengan Rembuk Stunting Tahun 2024.
17 Mei 14:55 WIB Pasuruan Kota Madinah Upaya Pemkot Pasuruan Ajak Masyarakat Sebarkan Agenda Pembangunan lewat KIM Pemkot Pasuruan mendorong keterlibatan Komunitas Informasi Masyarakat (KIM), untuk menyampaikan informasi dan program pemerintah.
17 Mei 13:49 WIB Reportase Gunung Semeru Erupsi Lima Kali sepanjang Jumat Pagi Gunung Semeru mengalami erupsi sebanyak lima kali, pada Jumat 17 Mei 2024, antara pukul 06.29 hingga pukul 08.05 WIB.
17 Mei 14:14 WIB Ngopi Haji Fakta Mesin Pesawat Garuda di Kloter Haji Makassar Terbakar Pesawat Garuda dengan penerbangan Haji GA-1105 rute Makassar-Madinah, terbakar mesinnya saat terbang pada Rabu, 15 Mei 2024.
17 Mei 13:14 WIB Info Grafis Info Grafis Fakta Balon Udara dan Petasan Meledak di Ponorogo, 2 Meninggal Dua remaja meninggal di dua kejadian berbeda di Ponorogo. Keduanya berkaitan dengan petasan yang digunakan menerbangkan balon udara.
17 Mei 12:44 WIB Internasional Turis Israel Ngaku Dirampok Tukang Ojek, Ditinggal di Jalanan Seorang turis asal Israel, Albert Mahlev, berusia 81 tahun, melapor ke polisi di Provinsi Choburi, Thailand. Ia mengaku dirampok ojek motor.
17 Mei 12:15 WIB Warta Bumi Ratusan Juta Lansia Berpotensi Terdampak Pemanasan Global di 2050 Kelompok lanjut usia (lansia) berisiko terdampak pemanasan global di tahun 2050. Sebagian besar tinggal di Asia dan Afrika.
17 Mei 10:44 WIB Kesehatan Skrining Dini, Tiga Ribu Warga Surabaya Dideteksi Menderita TBC Skrining dini di Surabaya mendapati sebanyak 3.228 warga menderita Tuberkulosis (TBC) hingga 30 April 2924. 17 persen dari estimasi 16 ribu orang.
17 Mei 10:09 WIB Jawa Tengah Seribuan Atlet Berkompetisi di Specta Jateng Pingpong 2024, Ada Atlet Luar Negeri Pemprov Jawa Tengah menggelar Specta Jateng Pingpong 2024, berlangsung sejak 16 Mei hingga 19 Mei 2024. Sebanyak 1.144 atlet berkompetisi.
17 Mei 08:40 WIB Warta Bumi Prakiraan Cuaca di Jawa Timur Hari Ini, Suhu Panas di Surabaya Capai 35 Derajat Celsius Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika, (BMKG) Stasiun Meteorologi Juanda memperkirakan cuaca di Jawa Timur pada Jumat 17 Mei 2024.
15 Mei 22:05 WIB Ngopi Haji Begini Kondisi Kesehatan Mbah Miskan, Jemaah Haji Tertua asal Ponorogo Kondisi kesehatan Hardjo Mislan, alias Mbah Miskan, disebutkan dalam keadaan baik. Mbah Miskan berhaji di usia 109 tahun.
15 Mei 22:27 WIB Lumajang 923 Jemaah Haji dari Lumajang Berangkat ke Tanah Suci Calon jemaah haji asal Lumajang berangkat menuju Asrama Haji Surabaya, Rabu 15 Mei 2024. Pj Bupati mengingatkan potensi cuaca ekstrem.
15 Mei 20:56 WIB Jawa Timur Hari Keluarga Internasional, Khofifah Ingatkan Pentingnya Ketahanan Keluarga Khofifah Indar Parawansa memaknai peringatan Hari Keluarga Internasional yang jatuh pada Rabu, 15 Mei sebagai momentum refleksi ketahanan keluarga.
15 Mei 20:27 WIB Jawa Tengah Jawa Tengah jadi Tuan Rumah Kompetisi Bulutangkis Internasional Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana memberikan dukungan penuh atas digelarnya kompetisi Asian School Badminton Championship.