22 Maret 10:49 WIB Bojonegoro Soal Dugaan Pengeboran Ilegal di WKP Pertamina EP Field Cepu, Bupati Bojonegoro Angkat Bicara Bupati Bojonegoro Setyo Wahono mengatakan ada kerja sama dengan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Bojonegoro, yakni PT Bojonegoro Bangun Sarana (BBS).