07 Agustus 2024 13:05 WIB Nasional Wapres Ma’ruf Amin Siap Mendamaikan NU dan PKB Wapres Ma’ruf Amin menyatakan, dirinya salah satu tokoh pendiri PKB dan menjabat ketua dewan syuro pertama PKB sebelum almarhum KH Abdurrahman Wahid.