Vaksinasi Covid-19
Memuat
11 Agt
Vaksinasi Dosis 2 Kejaksaan di Surabaya, Cepat dan Tak Berdesakan
Vaksinasi massal Kejaksaan di Surabaya dilakukan di Islamic Center Surabaya.Satgas: Ibu Hamil dan Menyusui Boleh Divaksin
Vaksin Covid-19 kini sudah bisa diberikan kepada ibu hamil 10 Agt
Nakes Banyuwangi Disuntik Vaksin Moderna, Vaksinasi Dosis Ketiga
Nakes Banyuwangi disuntik vaksin Covid-19 dosis ketiga.Diantar-Jemput, Disabilitas Jalani Vaksinasi di Mapolresta
Disabilitas menjalani vaksinasi di Mapolresta Probolinggo, Jawa Timur. 9 Agt
Pakar Sebut Surabaya dan Kota Mojokerto Belum Herd Immunity
Herd immunity kalau sudah vaksin Covid-19 dosis dua sesuai target.Usir Galau Vaksin Dosis 2, Kodam V Brawijaya Suntik 20 Ribu Dosis
Kodam drop 20 ribu dosis vaksin di Surabaya. 7 Agt
Walikota Surabaya Belum Sepakat Kebijakan Masuk Mall Pakai Vaksin
Surabaya kalau buka mall harus pakai vaksin? Nek vaksine komplitlah. Ini masih kurang banyak.Vaksin Dosis Pertama Surabaya Capai 70 Persen
Walikota Surabaya, Eri Cahyadi klaim vaksinasi Covid-19 dosis pertama di Kota Pahlawan sudah mencapai 70 persen dari total target 2.210.000 sasaran. 6 Agt
Gelar Vaksinasi Covid-19, Lanal Banyuwangi Targetkan 1.000 Orang
Percepatan vaksinasi ini untuk mencapai herd imunity. 4 Agt
Vaksinasi Remaja Mulai Digelar di SMKN 1 Probolinggo
Vaksinasi Covid-19 dengan sasaran remaja usia 12-17 tahun mulai digelar di Kota Probolinggo.137 Nakes Surabaya mulai Vaksinasi Ketiga Disuntik Moderna
137 nakes Surabaya mendapatkan dosis ketiga pakai vaksin Moderna.Vaksinasi Pelajar di Kota Malang Dimulai, Sasar 48.335 Anak
Vaksinasi pelajar di Kota Malang dimulai dari tingkat SMA sederajat. 3 Agt
Stok Vaksin Ke-2 Kosong, 696.430 Vaksin Segera Datang di Surabaya
Hari ini seharusnya dijadwalkan vaksin Sinovac kedua di Surabaya tapi jadwal diundur karena stok kosong.Vaksin Kemenkes sudah Datang, Pemprov Jatim Rapat Distribusi
Pemprov Jatim sedang rapat dropping vaksin dari Kemenkes sehingga peruntukannya jelas untuk warga dan tenaga kesehatan.Stok Kosong, Walikota Surabaya Minta Warga Sabar Tunggu Vaksin
Pemkot Surabaya tunggu vaksin kiriman Pemprov Jatim. 2 Agt
Percepatan Vaksinasi di Banyuwangi, Pemkab Rekrut 130 Relawan
Meski statusnya relawan, Pemerintah Kabupaten Banyuwangi tetap akan memberikan honor selama tiga bulan. 1 Agt
Baru Capai 17,8 Persen, Pemkab Mojokerto Kehabisan Vaksin
Vaksinasi Covid-19 di Kabupaten Mojokerto masih terus berjalan melalui vaksin Covid-19 yang disalurkan pemerintah pusat melalui TNI dan Polri. 31 Jul
Kejar Herd Imunity September, Surabaya Gelar Vaksinasi Kedua
Bantuan 19 ribu dosis Astrazeneca didapat dari Koarmada II. Surabaya lanjutkan vaksinasi gelombang dua. 29 Jul