UNESCO
Memuat
16 Okt
24 Sep
Geopark Meratus Resmi Jadi Anggota UNESCO Global Geoparks
Pengakuan ini merupakan hasil dari penilaian terhadap 17 aplikasi aspiring UGGp dari berbagai negara, termasuk Indonesia, Brazil, dan China. 10 Sep
Sokola Institute Raih Penghargaan UNESCO Confucius Prize for Literacy 2024
Sokola Institute dengan program "Pendidikan Literasi untuk Masyarakat Adat Indonesia" raih penghargaan UNESCO Confucius Prize for Literacy 2024. 10 Agt
Ipuk Paparkan Kesuksesan Banyuwangi Jaga Alam Sekaligus Berdayakan Ekonomi Warga Dengan Geopark Ijen
Banyuwangi ikut serta Geotourism Festival yang dihelat di Australia. Sebab Banyuwangi berhasil menjaga alam sekaligus menggerakkan ekonomi masyarakat. 9 Mei
3 Warisan Dokumenter Indonesia sebagai Memory of the World UNESCO
Tiga warisan dokumenter adalah naskah Tambo Tuanku Imam Bonjol, Indarung Semen Padang, dan Indonesian Sugar Research Institut. 1 Jan
Reog Ponorogo Selangkah Lagi Jadi Warisan Budaya Takbenda Dunia
Reog Ponorogo segera ditetapkan United Nations Educational, Scientific, and Cultural Organization (UNESCO) sebagai Warisan Budaya Takbenda (WBTB). 9 Des
Sejarah Jamu Masuk Warisan Budaya Takbenda UNESCO
Budaya Jamu Sehat (Jamu Wellness Culture) masuk Representative List of the Intangible Cultural Heritage of Humanity (ICH) UNESCO. 21 Nov
10 Bahasa Resmi Dunia, Bahasa Indonesia pun Diakui UNESCO
Bahasa Indonesia kini bukan saja sebagai Bahasa Persatuan, melainkan juga sebagai bahasa pergaulan dunia. Ini faktanya.Bahasa Indonesia Disahkan Sebagai Bahasa Resmi Sidang UNESCO
Bahasa Indonesia mendapat status bahasa resmi dalam sidang umum UNESCO, setelah disetujui dalam rapat pada Senin, 20 November 2023. 11 Sep
Ijen Geopark Jadi Bagian Unesco Global Geopark
Ijen memiliki anugerah berupa blue fire dan danau terasam di dunia. Ada potensi keindahan sisa letusan geologi, flora fauna endemik dan budaya lokal. 8 Sep
Pekan ini, Ijen Geopark Dikukuhkan Jadi Unesco Global Geopark
Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani menghadiri pengukuhan Ijen Geopark sebagai UNESCO Global Geopark (UGG) di Marrakes, Maroko. 1 Sep
Reog Eksploitasi Kulit Macan dan Bulu Merak, Bupati: Salah Kaprah
"Perajin Reog Ponorogo memanfaatkan kulit kambing atau sapi yang dilukis. Bulu merak menunggu fase burung ketika berganti bulu,’’ kata Bupati Ponorogo 11 Agt
Bupati Sugiri Ungkap Tantangan dan Capaiannya di Depan Dewan
Bupati Ponorogo ini berpidato di depan rapat paripurna istimewa DPRD bertepatan dengan Hari Jadi ke-527 Kabupaten Ponorogo pada 11 Agustus 2023. 4 Agt
Kemendikbudristek Dukung Pergelaran Angklung Terbesar Dunia
Indonesia bersiap menyelenggarakan pergelaran angklung terbesar di dunia, di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta. Sabtu 5 Agustus 8 Jul
Perkuat Jejaring, Banyuwangi Inisiasi Munas Pengelola Geopark
Pemkab Banyuwangi menginisiasi Musyawarah Nasional (Munas) Badan Pengelola Geopark seluruh Indonesia untuk memperkuat jejaring 30 Jun
Reog Ponorogo segera Diakui Unesco Jadi Warisan Budaya Takbenda
Pemerintah Kabupaten Ponorogo sedang getol melakukan transmisi untuk mencetak kader penerus seniman Reog Ponorogo. 4 Jun
Ijen Global Geopark, Khofifah Harap Dongkrak Kunjungan Wisata
Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa menyambut bahagia kabar ditetapkannya Gunung Ijen sebagai Global Geopark (UGGp) oleh Unesco, 24 Mei 2023 29 Mei
Jadi Bagian dari UGG, Banyuwangi Gencar Kampanyekan Ijen Geopark
Berbagai upaya untuk lebih mempromosikan Ijen Geopark sebagai salah satu bagian dari Unesco Global Geopark (UGG) terus dilakukan Pemkab Banyuwangi 26 Mei
Ijen Geopark Masuk UGG Jadi Promosi Wisata Gratis Bagi Banyuwangi
Ijen Geopark resmi menjadi bagian dari Unesco Global Geopark (UGG). Keberhasilan ini merupakan promosi wisata gratis bagi Banyuwangi. 25 Mei