Stunting di Jateng
Memuat
14 Sep
5 Sep
Stunting Turun, Pemprov Jateng Raih Penghargaan Insentif Fiskal Rp6,45 Miliar
Nana menuturkan, pada 2023 lalu, Jateng juga memeroleh penghargaan yang sama dengan nilai Rp5,97 miliar. Bahkan, tahun ini nilainya lebih besar. 20 Okt
Tekan Stunting, BKKBN Perkuat Sinergi dengan TP PKK Jateng
Jaringan kader PKK yang menyentuh akar rumput, dinilai efektif memberikan edukasi tentang kesehatan ibu hamil dan pengasuhan balita. 12 Okt
Upaya Maksimal Atasi Stunting Jateng Menuju Target Nasional 2024
Upaya ini adalah untuk menurunkan prevalensi stunting di Jawa Tengah hingga mendekati target nasional sebesar 14 persen pada tahun 2024. 6 Okt
Pemprov Jateng dapat Insentif Rp 5,97 Miliar Penanganan Stunting
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana, menerima alokasi insentif penanganan stunting oleh Wapres Ma'ruf Amin di Istana Wapres, Jumat 6 Oktober 2023. 10 Agt
Gebyar Posyandu, Ganjar-Atikoh Turunkan Stunting Raih BKKBN Award
Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo bersama istri, Siti Atikoh, kompak dalam penanganan stunting sehingga angkanya terus mengalami penurunan. 24 Jun
Stunting di Blora Naik 4,3% Sejak 2021, Ini Kata IBI Blora
Menurut penilaian Studi Status Gizi Indonesia (SSGI) yang dilakukan tim survei dari pusat, stunting di Blora meningkat.Sebanyak 69 Balita Stunting di Desa Wado Menjadi Perhatian IBI
Ketua IBI Kabupaten Blora Lili Nuzuli, menyampaikan, sengaja memilih Desa Wado, karena angka stunting di desa ini cukup tinggi di Kabupaten Blora. 1 Feb
Polres Blora Peduli Stunting, Polwan Pantau Ibu Hamil dan Bayi
Para Polwan di Blora punya tanggung jawab pantau ibu hamil hingga melahirkan dan amati perkembangan bayi cegah stunting. 26 Jan
Wagub Jateng Taj Yasin Minta Perusahaan Bantu Penurunan Stunting
Menurut Gus Yasin (panggilan Wagub), perempuan selain diberi kesempatan kerja, juga diberikan layanan menyangkut kodrat, seperti hamil dan menstruasi.Tahun 2023 Pemkot Surabaya Targetkan 0 Stunting, Ini Langkahnya
Target ini muncul atas pencapaian Kota Pahlawan, yang bisa menurunkan stunting dari 28,9% (6722 anak), pada 2021 menjadi 4,8% (923 anak) pada 2022. 22 Jan
Protein Hewani Cegah Anak Alami Stunting
Ada bukti kuat hubungan antara stunting dan konsumsi pangan hewani pada balita 6-23 bulan, seperti susu/produk olahannya, daging/ikan dan telur. 7 Des
Pemerintah Kejar Target Stunting Turun hingga 14% di Tahun 2024
Pendekatan spesifik dilakukan untuk melihat faktor risiko kemungkinan stunting di kemudian hari dan dilakukan intervensi di sektor kesehatan 6 Des
Angka Stunting di Indonesia Turun, Ini Pesan Wapres KH Maruf Amin
Prevalensi stunting berhasil diturunkan dari 30,8 persen pada 2018 menjadi 24,4 persen pada 2021. Meski turun, Wapres minta diturunkan lagi. 12 Nov
Wabup Blora: Mengatasi Stunting Jadi Urusan Akhirat
Mengatasi stunting tidak hanya persoalan untuk dunia, tapi juga urusan akhirat. Karena akan mencetak generasi emas, selama 20 tahun kedepan 15 Okt
Audit Kasus Stunting di Blora, Temukan Baduta Harus Terapi Medis
Audit kasus stunting telah dilakukan oleh Tim Audit Stunting Kabupaten Blora. Kecamatan Tunjungan menjadi dalam audit tersebut. 13 Agt
Ini Temuan Mahasiswa KKN Soal Stunting di Blora
Mahasiswa menemukan sejumlah permasalahan yang perlu mendapat perhatian, dalam upaya penanganan dan penurunan angka stunting di Blora. 7 Jul
Tekan Prevalensi Stunting, Wakil Bupati Blora Jabat Ketua TPPS
Pemkab Blora membentuk Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) sebagai upaya menekan prevalensi stunting. Tim dipimpin Wabup Tri Yuli Setyowati. 19 Mei