10 Mei 2022 14:00 WIB Other Bikes Intip Sepeda TT Terbaru, Scott Plasma 7 dan Wilier Turbine SLR Giro d’Italia 2022 baru berjalan tiga etape, pabrikan sepeda kelas dunia mulai pamerkan sepeda barunya. Salah satunya adalah sepeda Time Trial (TT).