06 Mei 2022 21:27 WIB Timnas Indonesia Kalah 0-3 dari Vietnam, Awal Buruk Timnas Indonesia di SEA Games Awal buruk dialami Timnas Indonesia di SEA Games 2022 Vietnam. Melawan tuan rumah Vietnam, Jumat 6 Mei 2022 di Stadion Viet Tri, Merah Putih kalah 0-3