Porprov Jatim 2023
Memuat
7 Sep
Kota Malang Capai Semifinal Porprov Usai Libas Juara Bertahan 6-4
Tim sepak bola putri Kota Malang sukses melangkah ke babak semifinal Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur VIII 2023. 6 Sep
Pemprov Jatim Ajak Warga Nikmati Kirab Api Porprov di Grahadi
Pemprov Jawa Timur mengajak masyarakat untuk sama-sama menikmati malam prosesi kirab api Porprov Jatim VIII 2023 di Gedung Grahadi, Kamis 7 September. 5 Sep
Sepak Bola Putri Lamongan Kunci Tiket ke Semifinal Porprov
Tim sepak bola putri Kabupaten Lamongan memastikan langkahnya ke babak semifinal Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur VIII 2023. 4 Sep
Terjunkan 168 Atlet, Bondowoso Realistis di Porprov Jatim VIII
Menerjunkan 168 atlet di 18 cabang olahraga, Bondowoso mengusung target realistis pada Porprov Jatim VIII 2023 3 Sep
Kampung Batik Jetis Destinasi UMKM Lokal di Gelaran Porprov
Porprov tidak sekadar menjadi pesta olahraga. Jadi keberadaan Kampung Batik Jetis di Sidoarjo ini akan menjadi bagian memperkuat ekosistem ekonomi.Gubernur Khofifah Kirab Maskot Si Udeng Sambil Gowes di Sidoarjo
Menyambut perhelatan Porprov VIII, Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa gowes bareng Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali dan warga Sidoarjo. 30 Agt
Jelang Porprov, KONI Jatim Sowan ke Gus Ali Mohon Doa Restu
Porprov Jatim VIII 2023 ini, jauh lebih meriah karena diikuti 17.283 orang dari 38 kabupaten/kota, dengan rincian, 13.083 atlet dan 4.200 official. 28 Agt
Lima Maskot Porprov 2023, Ini Filosofinya
Sebanyak lima maskot telah disiapkan untuk daerah melengkapi pagelaran Porprov Jawa Timur VIII 2023 di Sidoarjo Raya, pada 9-16 September 2023. 27 Agt
Ada 70 Atlet Paralayang Terbang di Langit Desa Klangon Madiun
Keahlian atlet paralayang yang terbang menarik antusiasme warga setempat. Bupati Madiun, H. Ahmad Dawami, hadir untuk memberikan dukungan. 19 Agt
Logo Porprov Pemenang Sayembara Segera Dipakai Tahun Ini
Dispora Jawa Timur mengumumkan para pemenang sayembara logo Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jatim VIII 2023 di Sidoarjo Raya. 17 Agt
Main 2 Kali Imbang, Tim Porprov Lamongan Akhirnya Menang Juga
Tim sepak bola putra Lamongan akhirnya berhasil memetik poin kemenangan di ajang pra pertandingan Pekan Olah Raga Provinsi (Porprov) Jatim VIII 2023. 15 Agt
50 Tim Futsal Bersaing di Porprov Jatim VIII 2023
50 tim futsal akan bersaing pada gelaran Porprov Jatim VIII 2023 di Lapangan Fatkhi Futsal Center, Sidoarjo, 29 Agustus hingga 16 September 2023 14 Agt
Sidoarjo Tak Siap Gelar Porprov Jatim di Cabor Panjat Tebing
KONI Jatim meninjau venue di Sidoarjo. Hasilnya, venue panjat tebing dianggap tak layak, karena hanya ada satu dinding, padahal perlu tiga lintasan. 9 Agt
Porprov Jatim VIII, Andi: Seluruh Venues Siap Akhir Agustus
Persiapan seluruh venues pertandingan Porprov Jawa Timur VIII 2023 di Sidoarjo Raya sudah hampir rampung 100 persen di sisa waktu satu bulan ini. 3 Agt
Sayembara Logo Porprov Diikuti 800 Peserta, Ada 10 Karya Terbaik
Antusiasme masyarakat benar-benar tinggi dalam menyemarakkan rangkaian sayembara logo Porprov Jatim VIII 2023. Tercatat, ada 800 karya mendaftar. 2 Agt
Bupati Mojokerto Menerima Kunjungan PB Porprov VIII/2023
Kabupaten Mojokerto dinyatakan siap menggelar 13 cabang olahraga pada Pekan olahraga Provinsi (Porprov) VIII/2023 Jawa Timur.Tim Sepak Bola Porprov Lamongan Tidak Peduli Masuk Grup Neraka
Tim Sepak Bola Porprov Lamongan, masuk di Grup D bersama Kota Malang, Kabupaten Kediri, Kabupaten Blitar dan Gresik. 28 Jul
Persiapan Porprov di Jombang, Ketum KONI Jatim: Sudah Maksimal
Ketua Umum KONI Jatim, M. Nabil menyebut persiapan venue Porprov Jatim VIII 2023 di Kabupaten Jombang sudah maksimal. 27 Jul