PON XXI 2024 Aceh-Sumut
Memuat
10 Sep
Basket Putri Jatim Gagal Pertahankan Emas PON, Kalah Lawan DKI Jakarta
Tim Bola Basket Putri Jawa Timur gagal mempertahankan medali emas pada PON usai takluk 77-56, saat menghadapi DKI Jakarta di babak final.Juara di Nomor ITT Putri, Dewika Mulya Sova Sumbang Medali Emas untuk Jatim
Pembalap putri Jawa Timur (Jatim) Dewika Mulya Sofa berhasil menambahkan perolehan medali emas untuk tim balap sepeda Jatim di arena PON XXI 2024Antusiasme Sambut Pembukaan PON, Banyak Warga Rela Nonton dari Luar
Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, resmi membuka gelaran Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 Aceh-Sumatera Utara 9 Sep
Buka PON 2024, Presiden Jokowi Gelorakan Pesan Persatuan
Presiden Jokowi mengatakan, PON ini menjadi ajang penting dalam rangka pembinaan olahraga dan juga mempererat kesatuan dan persatuan.PON Banda Aceh Dibuka Presiden Malam Ini, Penonton Dibatasi
Presiden RI, Joko Widodo, dijadwalkan akan membuka langsung PON XXI 2024 Aceh-Sumut di Stadion Harapan Bangsa, Banda Aceh, Senin 9 September 2024. 8 Sep
Hasil Loncat Indah Hari Pertama, Jatim Raih Emas di Syncro Menara Putri
Gladies Lariesa Garina Hagakore dan Della Dinarsari Harimurti sabet medali emas dalam laga perdana cabor loncat indah di Venue Loncat IndahPembalap Jatim Dominasi Seeding Run Putra-Putri Nomor DHI PON XXI 2024 di Karo
Kontingen Jatim kategori putra-putri meraih hasil luar biasa di cabor balap sepeda babak Seeding Run, nomor Individual Downhill (DHI) PON XXI 2024Raih 5 Medali Emas, Tim Senam Jatim Lampaui Target
Tim senam Jawa Timur sukses melampaui target perolehan medali pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumatera Utara 2024.Sisihkan Aceh dan Kaltara, Jatim Sabet Emas di Cabor Barongsai Kecepatan
Tim Jawa Timur (Jatim) berhasil meraih medali emas pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 Aceh-Sumut di cabang olahraga barongsai nomor kecepatanTembus Final, Basket Putri Jatim Jaga Asa Raih Emas PON
Basket Putri Jawa Timur melanjutkan langkahnya ke babak final Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 Aceh-Sumatera Utara.Kalahkan Sumut, Drumband Jawa Timur Raih Emas di Nomor LBJP 400 Meter Putra
Tim Drumband Jawa Timur menjadi yang terbaik di Nomor Lomba Berbaris Jarak Pendek (LBJP) 400 Meter Putra PON XXI Aceh-Sumut 2024Alma Sumbang Emas Perdana Panjat Tebing Jatim di PON 2024
Panjat Tebing Jawa Timur meraih emas perdana pada gelaran Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 Aceh-Sumatera Utara 7 Sep
15 Atlet Berbagai Cabor Asal Lamongan Berlaga di PON XXI 2024 Aceh-Sumut
Sebanyak 15 atlet berbagai cabang olah raga (cabor) asal Lamongan berlaga di Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024, Aceh dan Sumatera Utara (Sumut). 6 Sep
Acchedya Jaggaddhita Kembali Raih Medali PON Usai Cedera Panjang
Lifter Jawa Timur, Acchedya Jagaddhita, kembali berhasil meraih medali pada gelaran Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 Aceh-Sumatera Utara.Raih 3 Emas dan 1 Perak, Muaythai Jatim Kuasai Nomor Seni PON 2024
Kontingen Muaythai Jawa Timur begitu mendominasi nomor seni pada gelaran Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 Aceh-Sumatera Utara.Raih Emas PON, Eko Yuli Belum Mau Pensiun dari Angkat Besi
Lifter andalan Jatim, Eko Yuli Irawan, menegaskan belum akan pensiun sebagai atlet angkat besi pasca meraih medali emas pada PON XXI 2024 Aceh-Sumut. 5 Sep