Pilkada Jatim
Memuat
20 Okt
16 Okt
Industri Otomotif Handmade Sidoarjo Jadi Sorotan Cagub Jatim Khofifah
Gubernur Jatim periode 2019-2024, Khofifah melihat secara langsung proses produksi mobil custom, yang body nya dibuat menggunakan tangan (handmade).Ratusan Mantan Kades di Bondowoso Satukan Tekad Dukung Risma - Gus Hans
Paslon Gubernur - Cagub Nomor 3, Risma - Gus Hans mendapat dukungan para mantan kades di Bondowoso yang siap memenangkan pada Pilkada Jatim 2024 14 Okt
Khofifah Fasilitasi Buruh agar Punya Skill Usaha Mandiri
Khofifah Indar Parawansa, cagub Jatim nomor urut dua, berpesan kepada buruh agar mempunyai skill untuk membuka usaha mandiri.Khofifah dan Relawan Lumajang Kirim Bantuan Air Bersih untuk Warga Terdampak Kekeringan
Total air bersih ada 30 tangki. Tiap tangki berisi 8000 liter. Pengiriman air bersih sudah dilakukan sebelumnya dan Insya Allah dilakukan tiap hari. 12 Okt
Hadiri Sholawat di Sidoarjo, Cagub Luluk Angkat UMKM Naik Kelas
Calon Gubernur Nomor urut satu, Luluk Nur Hamidah berkomitmen akan memprioritaskan pelaku UMKM agar mempunyai daya saing dan naik kelas. 29 Sep
Calon Gubernur Luluk Hamidah Prioritaskan Perbaikan Ekonomi Jatim
Calon Gubernur nomor urut satu, Luluk Nur Hamidah berkomitmen akan memprioritaskan perbaikan ekonomi di wilayah Jawa Timur khususnya Madura.Ratusan Nahdliyin Sidoarjo Deklarasi Dukung Luman-SAE
Ratusan umat Nahdliyin Nahdlatul Ulama Kabupaten Sidoarjo, mendeklarasikan diri mendukung pasangan cagub-cawagub Luman dan cabup-cawabup SAE. 26 Sep
Tim Jubir Subandi-Mimik Tancap Gas Hari Pertama Kampanye
Hari pertama kampanye Pilkada Kabupaten Sidoarjo, Tim Juru Bicara Paslon nomor 1 Subandi dan Mimik Idayana langsung tancap gas. 25 Sep
Hadapi Pilkada, Begini Pesan Khusus Wakil Rais Aam PBNU
Sangat penting menjaga persatuan dan kesatuan di tengah perbedaan pilihan dalam pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak 2024. 23 Sep
KPUD Kabupaten Blitar Gelar Undian Nomor Urut di Hotel Santika: Paslon Optimis Menang
KPUD Kabupaten Blitar baru saja melaksanakan undian nomor urut bagi pasangan calon (paslon) Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati di Hotel Santika. 22 Sep
Dua Paslon Berebut Kursi Bupati dan Wabup di Pilkada Situbondo 2024
Pilkada Situbondo 2024 mempertemukan dua pasangan Karna - Khoirani dan Rio Wahyu - Lutfiyah resmi ditetapkan KPU sebagai paslon bupati dan wabup. 21 Sep
Dialog Kebangsaan PKB Tuban, Bacagub Luluk Prioritaskan Kesejahteraan Nelayan
Bacagub Jawa Timur, Luluk Nur Hamidah menghadiri acara Dialog Kebangsaan Kaderisasi dan Kepemimpinan yang digelar oleh DPC PKB Tuban. 16 Sep
PDIP Target Risma-Gus Hans dan Yes-Dirham Menang Pilgub Jatim dan Pilkada Lamongan
PDIP Jawa Timur memasang target 40-45 persen kemenangan untuk Tri Rismaharini dan Gus Hans, pada kontestasi Pilgub Jawa Timur 2024.Lawan Kotak Kosong di Pilkada Ngawi, Bupati dan Wakil Bupati Ajukan Cuti untuk Kampanye
Bupati Ngawi Ony Anwar Harsono dan Wakil Bupat Ngawi Dwi Rianto Jatmiko resmi mengajukan cuti selama masa kampanye Pilkada 2024. 15 Sep
Pilkada Bebas Ambisi Pribadi
Ironisnya, banyak lulusan yang memperoleh beasiswa untuk belajar di luar negeri justru kembali ke Indonesia dengan ambisi pribadi yang lebih besar. 12 Sep