Pilkada 2024
Memuat
24 Okt
Panwascam Bulak Surabaya Buka Pojok Pengawasan di SIB
Panwascam Bulak secara resmi meluncurkan pojok pengawasan di Sentra Ikan Bulak dan berharap peran aktif warga dalam mengawasi Pilkada 2024.Sebulan Jelang Pilkada, KPU Surabaya Mulai Terima 2,8 Juta Surat Suara Pilwali Surabaya 2024
Sebulan jelang hari coblosan, 27 November 2024, KPU Surabaya telah menerima 2,8 juta logistik berupa surat suara Pilwali Surabaya 2024.Program Penuh Manfaat sudah Banyak Digulirkan, Ratusan Petani Beri Dukungan ke Ipuk
Program padat karya merupakan salah satu upaya pengentasan kemisnkinan yang digagas Ipuk Fiestiandani sebagai Bupati Banyuwangi. 23 Okt
Pilkada Banyuwangi, Komunitas Pendukung Khofifah Dukung Ipuk-Mujiono
Ratusan Komunitas Pendukung Khofifah (KPK) di Desa Kalibaru Wetan, Kecamatan Kalibaru, bertemu Calon Bupati Banyuwangi Ipuk FiestiandaniRatusan Spanduk Kotak Kosong Diturunkan di Surabaya, Rudy Gaol: Kami akan Pasang 1.000 Lagi
Direktur Pemenangan Aliansi Relawan Surabaya Maju Rudy Lumban Gaol menegaskan, pihaknya akan memasang seribu alat peraga sosialisasi kotak kosong.Pencopotan Spanduk Kotak Kosong di Banyuurip Surabaya, Lurah: Miskomunikasi
Lurah Banyuurip, Dedy Achmad Choiruddin menegaskan, semua warga berhak untuk mengekspresikan pilihan politiknya, termasuk pendukung kotak kosong. 22 Okt
Spanduk Dukung Kotak Kosong Dicopot, Rudy Gaol: Ini Tidak Pro Demokrasi
Alat peraga sosialisasi berupa spanduk dukungan kepada kotak kosong pada Pilwali Surabaya 2024 sempat dicopot sejumlah warga di sekitar Banyuurip. 20 Okt
Debat Perdana Pilkada Tuban, Bawaslu Tekankan Kedua Paslon Harus Diperlakukan Adil
Dua paslon Bupati dan Wakil Bupati Tuban yaitu Riyadi-Wafi Abdul Rosyid dan Aditya Halindra Faridzki-Joko Sarwono bakal menjalani debat perdana.Umat Buddha Dukung Ipuk Pimpin Pembangunan di Banyuwangi
Calon Bupati dan Wakil Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani-Mujiono mendapatkan dukungan datang dari Umat Buddha Indonesia (Walubi) Banyuwangi. 19 Okt
Konsolidasi Pemenangan, Cagub Jatim Luluk Nur Hamidah Janji Hilirisasi Perikanan dan Pertanian
Melihat potensi perikanan dan pertanian yang ada di Banyuwangi, Luluk akan melakukan hilirisasi sektor pertanian dan perikanan. 17 Okt
Kunjungi Pasar dan Bertemu Pekerja di Muncar, Ipuk Didukung Lanjutkan Programnya
Warga Muncar mendukung Ipuk Fiestiandani untuk kembali menjadi Bupati Banyuwangi pada pilkada 2024 agar bisa melanjutkan programnya.Surat Suara Pilkada Banyuwangi Akan Dicetak di Denpasar Bali Mulai 29 Oktober 2024
Surat suara untuk pemilihan kepala daerah (Pilkada) Serentak 2024 akan dicetak pada 29 Oktober 2024. Distribusi mulai 5 November 2024.Debat Perdana Pilwali Surabaya 2024, PDI-P Surabaya: Penampilan Debat Eri-Armuji 9,5 dari 10
Ketua DPC PDI-P Kota Surabaya Adi Sutarwijono mengungkapkan paslon Eri-Armuji mampu tampil luar biasa dan impresif saat debat publik pertama semalam.Kesan Debat Publik Pertama Pilwali Surabaya 2024: Eri Cahyadi Ndredeg, Armuji Santai
Paslon tunggal Pilwali Surabaya 2024 sekaligus petahan Eri Cahyadi-Armuji memiliki kesan yang berbeda seusai menjalani debat publik pertama semalam.Ditanya Dampak Negatif Proyek Reklamasi Surabaya Waterfront Land, Ini Respons Eri Cahyadi
Saat ditanya dampak negatif dari rencana reklamasi dalam proyek SWL, Calon Walikota Surabaya berjanji akan mempertahankan ruang terbuka hijau. 16 Okt