Piala Dunia U-17
Memuat
3 Nov
Piala Dunia U-17 Surabaya, Target Okupansi Hotel Belum Tercapai
Hotel-hotel di Surabaya belum mencapai target yang ditetapkan PHRI untuk tingkat okupansi menjelang pembukaan pagelaran Piala Dunia U-17 2 Nov
Remaja Probolinggo Itu Perkuat Timnas Piala Dunia U-17
Di antara 21 pemain Timnas Indonesia pada Piala Dunia U-17, terdapat seorang remaja asal Kota Probolinggo, Figo Dennis Saputrananto. 1 Nov
Timnas Panama dan Maroko Tiba di Bandara Juanda
Dua timnas Fifa World Cup U-17 tiba di Bandara Internasional Juanda Sidoarjo, Rabu 1 November 2023. Dua tim tersebut adalah Maroko dan Panama.Jelang Piala Dunia U-17, PLN UIT JBM Rutin Cek Pasokan Listrik
Menjelang perhelatan bergengsi Piala Dunia U-17 FIFA World Cup, PLN Unit Induk Transmisi Jatim dan Bali memastikan kesiapan sistem kelistrikan.3.393 Personel Gabungan Siap Amankan Piala Dunia U-17 di Surabaya
Sebanyak 3.393 personel gabungan TNI dan Polri dipersiapkan untuk Operasi Bacuya (Badak Cula Cahaya) 2023 pada gelaran Piala Dunia U-17 di Surabaya.Piala Dunia U-17, Kampung Lemah Putro Surabaya jadi Kampung Bola
Kampung Lemah Putro "berubah" menjadi kampung bola sebagai langkah untuk menyemarakkan Piala Dunia U-17 2023 di Surabaya21 Pemain Timnas Indonesia Piala Dunia U-17
Coach Bima Sakti sudah memilih 21 pemain yang akan memperkuat Timnas Indonesia U-17. Tiga pemain yang terpilih berdarah campuran. 31 Okt
Timnas Indonesia U-17 Geser ke Surabaya Pada 3 November
Melang Piala Dunia U-17 2023, anak asuh Bima Sakti dijadwalkan bergeser ke Surabaya pada 3 November 2023 mendatang. 29 Okt
Piala Dunia U-17, Pemkot Surabaya Siapkan Shuttle Bus Gratis
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menyiapkan 110 unit shuttle bus gratis bagi suporter yang akan menyaksikan pertandingan Piala Dunia U-17.Cek Kesiapan Stadion GBT, Menpora: sudah Lebih 100 Persen
"Ini sudah melebihi 100 persen (kesiapannya). Insya Allah openingnya pasti yang terbaik," ujar Menpora Dito Ariotedjo.Trofi Piala Dunia U-17 Diarak di Surabaya, Erick Thohir Hadir
Perjalanan Trophy Experience Piala Dunia U-17 memasuki kota kedua. Trofi kini singgah di Balai Pemuda, Surabaya, Minggu 29 Oktober 2023.Denah Pawai Trophy Experience Piala Dunia U-17 Surabaya Hari Ini
Trophy Experience di Balai Pemuda, Surabaya, Minggu 29 Oktober 2023 pagi. Ada Bacuya atau Badak Cula Cahaya, maskot resmi. 27 Okt
Cerita UMKM di Surabaya Buat Merchandise Piala Dunia U-17
Livia Astria selaku Owner Indogift mengatakan, pihaknya sudah mulai memproduksi merchandise Piala Dunia U-17 khas Surabaya sejak dua minggu lalu.Geliat Piala Dunia di Surabaya, Pelosok Kampung ikut Bersolek
Suasana Piala Dunia U-17 begitu terasa beberapa kampung di Surabaya, seperti di Kampung Manukan Lor IV-K yang berada di kawasan RW 01. 25 Okt
Tambah Penguat Sinyal, Pemkot Jamin Tak Ada Blank Spot di GBT
Pemkot Surabaya akan memasang penguat sinyal di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya menjelang Piala Dunia U-17 tahun 2023. 24 Okt
TC di Jerman Usai, Komunikasi Timnas U-17 Masih Harus Diperbaiki
Bima Sakti menyebut komunikasi dan koordinasi antar pemain menjadi salah satu kelemahan timnya selama menjalani TC di Jerman. 23 Okt
Cawapres Prabowo, Gibran: Aku Nyiapin Piala Dunia U-17 Dulu Ya!
Gibran punya tanggung jawab untuk menyukseskan Piala Dunia U-17 di Solo. Saat ini ia menjabat sebagai Wali kota Solo. 17 Okt
Pernak-Pernik Piala Dunia U-17 Mulai Hiasi Ruas Jalan Surabaya
Spanduk, umbul-umbul hingga tayangan video tron mengenai Piala Dunia U-17 sudah mulai bermunculan di sejumlah titik di Kota Surabaya. 12 Okt