MotoGP 2022
Memuat
10 Okt
17 Nov
Statistik Kecelakaan MotoGP 2022: Darryn Binder Terbanyak
Pembalap rookie 2022 Darryn Binder dan Marco Bezzecchi menduduki puncak dan urutan kedua dalam tabel kecelakaan di sepanjang musim MotoGP 2022. 7 Nov
Quartarato Matikan TV Karena Tak Kuat Lihat Selebrasi Bagnaia
Fabio Quartararo berlinang air mata saat dia melihat Francesco Bagnaia melakukan selebrasi usai menjadi juara dunia MotoGP 2022.Ducati Akui Hubungan Bagnaia-Bastianini Jadi Tantangan Baru
Ducati bersiap menghadapi tantangan dalam mengelola dua pembalapnya musim depan, yakni Francesco Bagnaia dan Enea Bastianini yang kurang akrab. 6 Nov
Juara di Valencia, Alex Rins Beri Suzuki Kado Perpisahan Spesial
Nasib berbeda dialami Marc Marquez. Dalam balapan MotoGP Valencia 2022 ini, rider Repsol Honda itu terjatuh dan gagal finish. 5 Nov
Jorge Martin Pole Position, Bagnaia di Ambang Juara Dunia
Di atas kertas, hanya kecelakaan dan tak bisa meneruskan balapan yang bisa mencegah Francesco Bagnaia meraih gelar juara dunia MotoGP 2022.Kontak Fisik dengan Marshal, Bezzecchi Didenda 1.000 Euro
Top Rookie 2022, Marco Bezzecchi dijatuhi sanksi setelah kontak fisik dengan Marshal pada sesi latihan bebas ketiga (FP3), Sabtu, 5 November 2022. 4 Nov
Meski Sempat Terjatuh, Marc Marquez Tercepat Kedua di FP1
Marc Marquez menyelesaikan latihan bebas pertama (FP1) di MotoGP Valencia 2022 dengan catatan waktu tercepat kedua.Perebutan Gelar Juara Dunia MotoGP, Quartararo Vs Pecco
Fabio Quartararo vs Francesco Bagnaia bersiap menjalani MotoGP Valencia 2022, seri pamungkas musim ini sekaligus penentu juara dunia MotoGP 2022. 26 Okt
Enea Bastianini Target Finis Tiga Besar di Akhir MotoGP 2022
Pembalap Gresini Racing itu mengejar target tempat ketiga di klasemen akhir musim ini dengan berusaha melakukan yang terbaik di MotoGP Valencia. 25 Okt
Tahun Depan, Bagnaia Akui Hubungan dengan Bastianini Akan Sulit
Rider Pramac Racing, Enea Bastianini, akan menjadi rekan satu tim Francesco Bagnaia pada tahun depan setelah ia dipromosikan ke tim pabrikan. 23 Okt
Hasil MotoGP Malaysia: Bagnaia Terdepan, Quartararo Ketiga
Francesco Bagnaia menjuarai MotoGP Malaysia. Namun, keberhasilan Fabio Quartararo finis ketiga membuat perebutan juara dunia ditentukan di Valencia 21 Okt
Quartararo Tak Tahu Penyebab Morbidelli Kesulitan di Musim Ini
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo mengakui rekan satu timnya, Franco Morbidelli belum membuat kemajuan seperti yang diharapkan. 20 Okt
Ini Skenario Bagnaia Juara di MotoGP Malaysia di Sepang
Setelah memenangkan balapan di Phillip Island, Francesco Bagnaia berpeluang untuk mengunci gelar MotoGP pertamanya di Sepang akhir pekan ini. 19 Okt
Tatap MotoGP Malaysia, Bagnaia Ogah Pikirkan Juara di Sepang
Francesco Bagnaia mengungkapkan tak mau memikirkan peluang mengunci gelar juara dunia di MotoGP Malaysia akhir pekan ini. 18 Okt
Marquez Raih Podium ke-100 dan Percaya Diri Menghadapi 2023
Setelah meraih hasil mengesankan di MotoGP Australia, Marc Marquez yang sempat dilanda cedera cukup lama kini optimistis menatap MotoGP 2023 15 Okt
Lorenzo Favoritkan Bagnaia Juara Dunia MotoGP Musim Ini
Juara dunia MotoGP tiga kali, Jorge Lorenzo, mengatakan potensi Francesco Bagnaia lebih pantas difavoritkan sebagai juara dunia musim ini. 13 Okt
Quartararo Tak Tertekan Meski Bagnaia Punya Momentum Lebih Baik
Fabio Quartararo tak merasa tertekan meski Francesco Bagnaia yang mengaku dalam situasi lebih baik menuju tiga putaran terakhir MotoGP 2022. 8 Okt
Berpotensi Kehilangan Gelar, Quartararo Frustrasi
Usai meraih hasil buruk pada MotoGP Thailand pekan lalu, Fabio Quartararo tampak sangat terpukul. Juara dunia itu sangat murung. 29 Sep