Kereta Api
Memuat
22 Jun
20 Jun
Libur Sekolah Tiba, KAI Daop Surabaya Operasikan Kereta Tambahan
KAI Daop 8 Surabaya menambah dua rute perjalanan kereta api memasuki masa liburan panjang sekolah, tahun ajaran 2022-2023. 30 Mei
Taman Lokomotif Bojonegoro dan Klangenan Berkereta Api
Taman Lokomotif di Kecamatan Kota Bojonegoro punya cerita. Eks Karesidenan di perbatasan Jawa Timur-Jawa Tengah ini, punya sejarah tentang kereta api. 20 Mei
Duduk di Bantalan Rel, Perempuan di Malang Tewas Tertabrak KA
Seorang perempuan bernama Siska Octa, usia 27 tahun, Kecamatan Kepanjen, Kabupaten Malang ditemukan meninggal dunia usai tertabrak KA Jayabaya. 18 Mei
Naik Kereta Api Kini Tak Perlu Tes Swab, Begini Syaratnya
Bagi pelanggan yang telah mendapatkan vaksinasi dosis kedua atau ketiga (booster) tidak wajib menunjukkan hasil negatif PCR atau rapid test antigen. 14 Mei
Angkutan Lebaran Usai, 3 Stasiun Ini Favorit Penumpang Kereta Api
Selama masa posko angkutan lebaran 2022, PT KAI Daop 8 Surabaya telah melayani sebanyak 634.459 pelanggan baik berangkat dan tiba. 4 Mei
H+2 Lebaran, Okupansi Penumpang Kereta Api Capai 120 Persen
Penumpang kereta api di hari kedua Lebaran disebut masih tinggi. Volume kereta api jarak jauh mencapai 146.322 penumpang dengan okupansi 120 persen. 1 Mei
50.776 Orang Mudik Naik KA Daop 9 Jember
Sejak dimulainya angkutan Lebaran 2022, puluhan ribu orang telah melakukan perjalanan mudik menggunakan Kereta Api (KA) dari wilayah Daop 9 Jember. 30 Apr
Puncak Mudik Kereta Api Daop 8 Surabaya Sudah Terjadi Jumat
KAI Daop 8 mencatat untuk puncak arus mudik sudah terjadi Jumat, 29 April 2022 dengan memberangkatkan 21.764 pemudik. 25 Apr
Per 22 April, 18.844 Orang Mudik Pakai Kereta dari Sekitar Jember
PT KAI Daop 9 Jember telah mengangkut belasan ribu penumpang yang mudik untuk berlebaran di kampung halamannya.Penumpang Kaget Tiket Kereta Naik, Ini Respon Daop 8 Surabaya
H-7 tiket KA jarak jauh di wilayah Daop 8 sudah terjual sebanyak 303.317. Artinya sudah 58 persen tiket terjual dari total tiket yang ada.2 Tahun Kena PPKM, Begini Senangnya Warga Surabaya Bisa Mudik
Hal ini pun disambut baik oleh masyarakat yang sudah dua tahun tidak mudik dan berlebaran di kampung halaman. Salah satunya Ratna Rinjani,Tiket Kereta Api Naik Tinggi Jelang Lebaran, Pemudik Kaget
Memasuki masa mudik lebaran, tiket Kereta Api (KA) mengalami kenaikan harga. Beberapa pemudik pun mengaku kaget dengan hal tersebut. 22 Apr
Mudik, 72 persen Tiket Mudik KA Daop 9 Jember Terjual
Hingga 22 April 2022 ini, KAI Daop 9 Jember telah menjual 72 persen tiket Kereta Api (KA) Jarak Jauh dari total tiket KA yang disediakan.Daop 8 Surabaya Sebut Puncak Mudik Via Kereta Api 27-30 April
PT KAI Daop 8 Surabaya menyebut tanggal favorit pemudik menumpang kereta api, muncul pada 27 hingga 30 April 2022. 21 Apr
Dari 65 Titik Lintasan KA, 26 Titik Belum Ada Paling Pintu
Pihak PT KAI dan Dinas Perhubungan Bojonegoro, Jawa Timur, bersinergi untuk menjaga lintasan menghadapi Lebaran 2022. 20 Apr
Terbit SE Baru, Penumpang KA Usia 6-17 Tahun Tak Perlu Tes Swab
Kementerian Perhubungan mengeluarkan aturan berisi penyesuaian syarat untuk menggunakan transportasi KA bagi pelanggan berusia 6-17 tahun.PT KAI Imbau Pemkot Malang Pasang Palang Pintu di 17 Titik
Masih ada 17 titik perlintasan rel kereta api di Kota Malang yang belum terpasang palang pintu. Pemasangan palang pintu ini antisipasi kecelakaan. 18 Apr