09 Oktober 2024 10:40 WIB Nasional Kenaikan Tunjangan Hakim sedang Diproses di Tiga Kementerian Menteri PANRB, Abdullah Azwar Anas, mengungkapkan bahwa pengajuan kenaikan tunjangan telah diajukan dan proses koordinasi sedang berjalan.