Kemarau
Memuat
12 Okt
11 Okt
Kemarau, Petani Durian Desa Duyung Mojokerto Khawatir Gagal Panen
Petani durian di Desa Duyung, Kecamatan Trawas, Kabupaten Mojokerto sedang dilanda cemas. Pasalnya, hujan sudah sebulan tak turun. 9 Okt
Kemarau, Ratusan Hektar Lahan Padi di Jombang Krisis Air
Kemarau berdampak pada berkurangnya debit air untuk mengairi lahan padi. Di Jombang sekitar 400 hektar lahan padi terancam gagal panen.Kemarau, Debit Air di Titik Nol Sungai Brantas 2,5 liter/detik
Perum Jasa Tirta I memastikan kondisi debit air di Titik Nol Sungai Brantas, Desa Sumberbrantas, Bumiaji, Kota Batu, Jawa Timur masih terjaga. 8 Okt
Kemarau, Kekeringan di Probolinggo Diprediksi hingga Desember
Kemarau berdampak pada kekeringan di Kabupaten Probolinggo. Sedikitnya sebanyak 32 dusun dari 20 desa di 10 kecamatan mengalami krisis air bersih. 7 Okt
Kemarau Lebih Kering hingga November, Wilayah Utara Diguyur Hujan
Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) memperingatkan potensi kemarau lebih kering sepanjang September hingga November 2023.Kemarau El Nino, Malang Percepat Musim Tanam Padi
Wilayah Kabupaten Malang mengantisipasi kemarau dengan program percepatan masa tanam padi di antara petani di 33 kecamatan. 4 Okt
Kemarau dan Kematian Massal Ratusan Lumba-lumba di Sungai Amazon
Sedikitnya 120 lumba-lumba ditemukan mati mengambang di sungai Amazon, Brazil selama beberapa pekan terakhir akibat kemarau ekstrem. 30 Sep
Kemarau Panjang di Bondowoso, Pendapatan Petani Disebut Menurun
Kemarau panjang berdampak penyerapan PBB di Bondowoso hingga Agustus 2023 baru 52,27 persen dari target Rp 16,508 miliar. 29 Sep
BMKG Prediksi Kemarau akan Berlangsung Hingga Awal Tahun 2024
BMKG memprediksi fenomena El Nino atau kemarau panjang yang melanda Indonesia masih berlangsung hingga awal tahun 2024. 21 Sep
Cuaca Jawa Timur Hari Ini, Hujan Berpetir di Jombang
Cuaca di Jawa Timur diprakirakan didominasi cerah dan berawan, sepanjang hari, Kamis 21 September 2023, hari ini. Hujan diprakirakan turun di Jombang. 15 Sep
500 Desa di Jawa Timur Kekeringan, BPBD Droping Air Berih
Musim kemarau tahun ini menyebabkan 500 desa mengalami kekeringan kritis. Sumber air terdekat lebih dari 3 kilometer.Kemarau, Jasa Tirta Keruk Sedimen Waduk di Jawa Timur
Perum Jasa Tirta (PJT) 1 melakukan sejumlah upaya terkait pengelolaan waduk di Jawa Timur, selama kemarau. Di antaranya mengeruk sedimen. 9 Sep
El Nino Sampai Februari, Kementan Perbanyak Benih Tahan Kemarau
Kepala BMKG Dwikorita Karnawati menyebut, El Nino diprediksi akan berada di level Moderat hingga Februari 2024. 5 Sep
Kemarau, 23 Ribu Keluarga di Lombok Timur Kekeringan
Curah hujan yang tidak lagi turun selama kemarau berdampak pada kekeringan di 48 desa di wilayah Kabupaten Lombok Timur, Provinsi Nusa Tenggara Barat. 4 Sep
Silase, Upaya Jaga Stok Pakan Ternak saat Kemarau
Kemarau menyulitkan peternak untuk mendapatkan stok pakan hijuan, seperti rerumputan dan tanaman lain. Upaya mengamankan pakan dengan membuat silase. 3 Sep
5 Tips Jaga Kulit Wajah Tetap Lembab saat Kemarau
Cuaca yang kering dan panas juga berdampak pada kulit wajah. Sejumlah upaya bisa dilakukan untuk mengurangi dampak kemarau pada kulit kering di wajah. 2 Sep
Kemarau, Ratusan Telaga di Yogyakarta Mengering
Kemarau berdampak pada mengeringnya 344 telaga atau embung di wilayah Gunung Kidul, Derah Istimewa Yogyakarta. 1 Sep