07 Oktober 2023 11:40 WIB Info Grafis Daftar Produk Berbahan Pewarna Karmin Status halal atau haram pewarna karmin di produk makan seperti yogurt masih jadi perbincangan. Sebab, ada produk lain juga menggunakan karmin.
28 September 2023 12:50 WIB Reportase Karmin Disebut Haram, BPOM Boleh untuk Pewarna Makanan Berdasarkan laman resmi BPOM karmin diperbolehkan dan tercatat sebagai warna makanan untuk minuman fermentasi, seperti susu dan lainnya.
28 September 2023 11:28 WIB Warta Bumi Karmin Disebut Haram, Aktivis Kritik Proses Keji pada Serangga Karmin disebut haram dan najis oleh Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PBNU) Jawa Timur melalui badan otonom Lembaga Bahtsul Masail (LBM).
28 September 2023 11:15 WIB Nasional MUI: Karmin Halal, Beda Pendapat dengan PWNU Jawa Timur Netizen dan media massa ramai memperbincangkan pewarna alami karmin yang berasal dari serangga cochineal. MUI Beda pendapat dengan PWNU Jawa Timur.
28 September 2023 10:27 WIB Warta Bumi Karmin Disebut Haram, Pewarna dari Serangga Zaman Suku Aztec Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PBNU) Jawa Timur melalui badan otonom Lembaga Bahtsul Masail (LBM), menegaskan bahan karmin haram dan najis.
28 September 2023 08:00 WIB Reportase 5 Fakta Karmin, Pewarna Makanan dari Kutu Kaktus Haram dan Najis Berbagai jenis makanan yang beredar di pasaran pakai campuran karmin yakni es krim, susu, yoghurt, snack, produk perawatan shampo, lotion, makeup.
28 September 2023 07:35 WIB Reportase Karmin Haram, Kode E120 Campuran Yoghurt, Es Krim, Susu, Lipstik Lembaga Bahtsul Masail Nahdlatul Ulama (LBMNU) Jawa Timur memutuskan makanan berwarna merah bahan campuran karmin atau kode E120 haram dan najis.