Jemaah Haji Jatim
Memuat
22 Jul
23 Jun
1.481 Jemaah Haji Tiba di Juanda Sabtu dan Minggu Pagi
4 kloter Debarkasi Surabaya mengawali kepulangan jemaah haji Indonesia, Sabtu 22 Juni 2024. Total 1.481 jemaah haji dalam empat kloter tiba di Juanda. 15 Mei
Begini Kondisi Kesehatan Mbah Miskan, Jemaah Haji Tertua asal Ponorogo
Kondisi kesehatan Hardjo Mislan, alias Mbah Miskan, disebutkan dalam keadaan baik. Mbah Miskan berhaji di usia 109 tahun.427 Jemaah Haji Berangkat dari Madiun, 2 Jemaah Kecelakaan
Sebanyak 427 Jemaah haji berangkat dari Pendopo Ronggo Djumeno, Caruban, Madiun pada Rabu 15 Mei 2024, dini hari. 11 Mei
Jemaah Haji Terbang dari Surabaya Besok, 70 Orang Batal Berangkat
Kelompok terbang (kloter) pertama dari embarkasi Surabaya mulai berangkat ke tanah suci, Minggu 12 Mei 2024 besok. 5 Agt
Jemaah Haji Kloter Terakhir Bondowoso-Situbondo Telah Tiba
Kloter 86 Debarkasi Surabaya mengakhiri ibadah haji 1444 Hijriyah / 2023 Masehi jemaah haji Bondowoso dan Situbondo. 28 Jul
Pulang dari Mekah, 1 Jemaah Haji Bondowoso Wafat di Tanah Suci
Jemaah haji Bondowoso tidak utuh pulang dari Mekah Arab Saudi, karena satu jemaah haji meninggal dunia saat ibadah haji 19 Jul
164 Jemaah Haji Asal Sumenep akan Tiba Kamis Besok
Sebanyak 164 haji asal Kabupaten Sumenep, Jawa Timur, yang tergabung dalam Kelompok Terbang (Kloter) 36 dijadwalkan tiba, di Sumenep, Kamis. 10 Jul
Sakit, Empat Jemaah Haji Probolinggo Pulang Lebih Awal
Sebanyak empat jemaah haji Kabupaten Probolinggo dengan alasan kesehatan, memisahkan diri dari rombongan, sehingga pulang lebih dulu ke tanah air. 9 Jul
Jemaah Haji Asal Probolinggo Hilang Usai Lempar Jumrah
Usai salat subuh, Niron dan rombongan dari Mina ke tempat lempar jumrah (jamarat). Seusai melempar jumrah Aqabah, Niron tidak lagi bersama rombongan. 6 Jul
Satu Jemaah Meninggal Dunia Saat Mendarat di Bandara Juanda
Seorang jemaah Haji dari kloter 5 bernama Desuki, meninggal dunia saat mendarat di Bandara Juanda, pada Rabu malam. 1 Jul
Jemaah Haji Meninggal Jadi 50 Orang, Terbanyak dari Mina
Faktor penyebab kematian jemaah haji di Mina ini terbanyak akibat penyakit jantung, kemudian pernapasan, dan juga heatstroke. 28 Jun
7 Jemaah Haji Indonesia Meninggal Usai Jalani Wukuf di Arafah
Paska wukuf di Arafah jemaah haji Indonesia banyak yang sakit. Kapasitas rawat inap di tenda Kantor Kesehatan Haji Indonesia di Arafah overload. 27 Jun
240 Jemaah Lansia dan Disabilitas Difasilitasi Safari Wukuf
PPIH Arab Saudi 1444 H/2023 M memfasilitasi 240 jemaah haji lansia dan disabilitas untuk menjalani safari wukuf. 26 Jun
Gus Men Minta Jemaah Lansia Tak Paksakan Lempar Jumrah di Jamarat
Menteri Agama (Menag) sekaligus Ketua Amirul Hajj Indonesia, Yaqut Cholil Qoumas memimpin rapat evaluasi persiapan operasional puncak ibadah.Kemenkes Cek Kesiapan Obat dan Alat Kesehatan Jelang Puncak Haji
Menjelang puncak haji, obat dan alat kesehatan mulai digeser ke pos kesehatan yang berada di Arafah dan Mina. Sebanyak 60 koli obat telah disiapkan. 20 Jun
Sehari Lebih Cepat, Jemaah Haji Wukuf di Arafah pada 27 Juni 2023
Pemerintah Arab Saudi secara resmi telah mengumumkan bahwa 1 Dzulhijjah 1444 Hijriah jatuh pada hari ini, Senin, 19 Juni 2023. 18 Jun
Melihat Kembali Sejarah Layanan Katering Jemaah Haji di Makkah
Katering menjadi salah satu layanan yang disiapkan Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi di setiap musim haji. 12 Jun
Terkena Hadas, PPIH Siapkan Ihram Pengganti bagi Lansia
PPIH) Indonesia daerah kerja bandara menyiapkan ihram pengganti bagi jemaah, terutama lansia, yang baru mendarat di Jeddah, Arab Saudi. 8 Jun