Jemaah Haji Indonesia
Memuat
7 Agt
Kondisi Jemaah Haji Sakit di Saudi, Keluarga Bisa Kontak Langsung
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas telah menutup operasional penyelenggaraan ibadah haji 1444 H pada 5 Agustus 2023. 5 Agt
Tekan Angka Kematian, Kemenag akan Perketat Skrining Kesehatan
Untuk menekan angka kematian jemaah haji, Kementerian Agama akan memperketat skrining kesehatan. Skrining dilakukan setelah pelunasan biaya haji.Tutup Operasional Haji 2023, Menag Sampaikan Terima Kasih
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas hari ini menutup operasional penyelenggaraan ibadah haji 1444 H/2023 M. di Bandara Soekarno Hatta.Haji 2023: 773 Jemaah Haji Meninggal, Mayoritas Lansia
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menyebut sebanyak 773 jamaah asal Indonesia meninggal dunia selama pelaksanaan Ibadah Haji 2023.Operasional Haji 2023 Berakhir, 77 Jemaah Masih di Arab Saudi
Operasional ibadah haji tahun 2023 telah berakhir dengan ditandai kepulangan 355 panitia penyelenggara ibadah haji di Bandara Soekarno Hatta. 4 Agt
Kloter SUB 88 Tandai Berakhirnya Operasional Haji 2023
Operasional penyelenggaraan ibadah haji 1444 H/2023 M di Daerah Kerja (Daker) Madinah berakhir dengan ditandai kloter SUB 88. 3 Agt
206.650 Jemaah Haji Indonesia Sudah Tiba di Tanah Air
Hingga Rabu, 2 Agustus 2023 pukul 24.00 WIB jemaah haji yang telah tiba di Tanah Air sebanyak 206.650 orang. Mereka tergabung dalam 543 kloter. 2 Agt
Jemaah Haji Kuota Tambahan Nilai Layanan Haji 2023, Ini Katanya
Sebagai penyelenggaraan haji perdana dengan kuota normal setelah pandemi Covid-19, Fathullah menilai pelaksanaannya sangat baik. 1 Agt
6.760 Jemaah Haji Indonesia Besok Pulang ke Tanah Air
Sebanyak 6.760 jemaah haji akan pulang ke Tanah Air dari Bandara Amir Muhammad bin Abdul Aziz (AMAA) Madinah, besok 2 Agustus 2023. 31 Jul
Indonesia Dapat Penghargaan Negara Pengirim Haji Terbesar Dunia
Pemerintah Arab Saudi memberikan apresiasi dan penghargaan kepada tiga negara pengirim jemaah haji terbesar di dunia. 19 Jul
164 Jemaah Haji Asal Sumenep akan Tiba Kamis Besok
Sebanyak 164 haji asal Kabupaten Sumenep, Jawa Timur, yang tergabung dalam Kelompok Terbang (Kloter) 36 dijadwalkan tiba, di Sumenep, Kamis. 11 Jul
Viral, Penyebab Jemaah Haji Makassar Pakai Banyak Perhiasan Emas
Sosok jemaah haji perempuan asal Makassar, viral di media sosial. Lantaran menggunakan perhiasan emas ketika tiba dari berhaji di Makassar. 10 Jul
Sakit, Empat Jemaah Haji Probolinggo Pulang Lebih Awal
Sebanyak empat jemaah haji Kabupaten Probolinggo dengan alasan kesehatan, memisahkan diri dari rombongan, sehingga pulang lebih dulu ke tanah air. 9 Jul
Jemaah Haji Asal Probolinggo Hilang Usai Lempar Jumrah
Usai salat subuh, Niron dan rombongan dari Mina ke tempat lempar jumrah (jamarat). Seusai melempar jumrah Aqabah, Niron tidak lagi bersama rombongan. 6 Jul
Satu Jemaah Meninggal Dunia Saat Mendarat di Bandara Juanda
Seorang jemaah Haji dari kloter 5 bernama Desuki, meninggal dunia saat mendarat di Bandara Juanda, pada Rabu malam. 5 Jul
Tambahan 5 Liter Air Zamzam Jemaah Haji Indonesia, Ini Alurnya
Direktur Pelayanan Haji Dalam Negeri Kemenag Saiful Mujab menjelaskan alur distribusi tambahan lima liter air zamzam untuk jemaah haji Indonesia. 1 Jul
Jemaah Haji Meninggal Jadi 50 Orang, Terbanyak dari Mina
Faktor penyebab kematian jemaah haji di Mina ini terbanyak akibat penyakit jantung, kemudian pernapasan, dan juga heatstroke. 30 Jun
Jemaah Haji Indonesia Mulai Berangkat ke Makkah dari Maktab
Sekitar 50 persen jemaah haji asal Indonesia mulai diberangkatkan menuju Makkah, dari maktab masing-masing, per Jumat 30 Juni 2023 hari ini. 28 Jun