Ibadah haji
Memuat
6 Jul
4 Jul
Kerajaan Arab Saudi Undang Wapres Ma'ruf Amin Ibadah Haji
Wakil Presiden Ma'ruf Amin Selasa 5 Juli 2022 akan berangkat ke Tanah Suci untuk menuaikan ibadah haji. Wapres melaksanakan rukun Islam ke lima. 30 Jun
10 Kemuliaan Orang yang Berpuasa Dzulhijjah
Hari penuh makna karena terjadi berbagai peristiwa besar yang berhubungan pada perubahan kehidupan manusia selanjutnya 29 Jun
Waspada Haji Pengabdi Setan! Warning bagi Kaum Kaya
Tak ada perintah berkali-kali bagi umat Islam dari golongan kaya atau kaum berada. Yang diwajibkan hanya sekali menunaikan ibadah haji. 24 Jun
Ribuan Jemaah Haji Indonesia Ikuti Salat Jumat di Masjidil Haram
Ribuan jemaah haji Indonesia memanfaatkan hari Jumat untuk mengikuti salat Jumat berjamaah di Masjidil haram, Jumat, 24 Juni 2022. 19 Jun
Empat Makna Haji, Siapkan Diri Menuju Ibadah Haji ke Tanah Suci
Tahun 2022, setidaknya 100.051 calon jemaah haji Indonesia diberangkatkan. Mereka membayar kerinduan akan ibadah ke tanah suci Makkah dan Madinah. 12 Jun
690 Calon Haji Kota Malang Diberangkatkan
Sebanyak 690 calon haji di Kota Malang berangkat ke Asrama Haji Sukolilo, Surabaya sebelum diberangkatkan ke Tanah Suci. 5 Jun
Lima Hal Penting Keutamaan Ibadah Haji
Untuk itu, terlebih dahulu kita mengetahui dan memahami fadhilah ibadah haji. Keutamaan haji banyak disebutkan dalam Al-Quran dan As-Sunnah. 18 Mei
315 Calon Jemaah Haji Kota Malang Belum dapat Kepastian Berangkat
Sejumlah calon jemaah haji tersebut adalah kloter keberangkatan pada 2020 lalu. Namun, akibat pandemi Covid-19 perjalanan ibadah mereka tertunda. 8 Mei
Sistem e-Haj Saudi Tentukan Jumlah Kuota Haji Reguler dan Khusus
Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kemenag Hilman Latief menegaskan, besaran kuota haji reguler dan khusus ditentukan sejak awal 17 Jan
Pemerintah Hentikan Sementara Pemberangkatan Umroh
Sebelumnya, pemberangkatan jemaah umrah masa pandemi ini sudah berjalan sejak penerbangan perdana pada 8 Januari 2022. 8 Jan
Meski Omicron, Kemenag tetap Izinkan 419 Muslim untuk Umroh
Keberangkatan ini menjadi yang pertama kali setelah beberapa tahun terakhir Indonesia tidak mengirimkan jemaah akibat pandemi COVID-19. 20 Agt
Menteri Agama: Antrean Haji Bisa Sampai 30 Tahun
Yaqut akan pergi ke Arab Saudi untuk membahas pelaksanaan ibadah haji pada akhir Agustus ini, tapi jika Jokowi mengizinkan. 22 Jul
Jangan Pernah Lupakan Sayyidah Hajar! Renungan Ulama Perempuan
Wakil Sekjen MUI Bidang Perempuan, Remaja, dan Keluarga, Nyai Hj Badriyah Fayumi menyampaikan renungan menarik 10 Jul
Haji 2021 Diikuti Jemaah dari 150 Negara
Kementerian haji dan umrah Arab Saudi telah merampungkan proses pendaftaran jemaah haji 2021. 4 Jun
Kisah Pilu Jemaah Tertua di Kota Malang Gagal Berangkat Haji
Sadi Budiono, usia 78 tahumn, jemaah tertua di Kota Malang gagal berangkat haji tahun ini. Sekitar 962 orang di Malang urung berangkat.Dua Kali Indonesia Batal Haji, AMPHURI Rugi Triliunan
AMPHURI menerima keputusan Menag tidak memberangkatkan calon jemaah haji, tapi dari segi bisnis mereka merugi besar. 6 Mei
8 Alur Pergerakan Jemaah, Bila 1442H Ada Pemberangkatan Haji
Dirumuskan sebagai bagian dari mitigasi penyelenggaraan haji yang telah disiapkan pemerintah 10 Apr
Wamenag Tak Berani Jamin Kepastian Ibadah Haji Tahun Ini
MPR minta ibadah haji ditiadakan di tahun ini. 3 Des