Gunung Bromo Ditutup Sementara
Memuat
20 Jun
14 Des
Bromo 'Batuk-batuk', Warga dan Wisatawan Dilarang Mendekat
Terjadi peningkatan aktivitas kawah Gunung Bromo, berupa embusan asap kawah warna kelabu, intensitas sedang hingga tebal, tekanan sedang hingga kuat. 13 Des
Bromo Keluarkan Asap Putih dan Kelabu, PVMBG: Tanda Awal Erupsi
PVMBG melaporkan adanya asap berwarna putih dan kelabu yang keluar dari kawah Gunung Bromo pada Rabu, 13 Desember 2023 sekitar pukul 07.00 WIB. 16 Sep
Karhutla 10 Hari di Gunung Bromo Hanguskan 540 Hektare
Meski karhutla sudah padam, tim masih melakukan pembasahan lahan. Tujuannya mengantisipasi munculnya titik api yang bisa menimbulkan karhutla lagi. 11 Sep
TNBTS Ditutup Total, Pelaku Wisata di Desa Ngadas Terdampak
Kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) ditutup total mulai Minggu 10 September 2023 hingga batas waktu yang tidak ditentukan. 9 Sep
Ini Sebab Flare Prewedding di Bromo Lolos Pantauan BB TNBTS
Rombongan tim foto prewedding beserta calon pengantin tidak mengantongi Surat Izin Masuk Kawasan Konservasi atau Simaksi. 4 Sep
Api Padam, Jalur Pendakian G Bromo Lewat Malang Mulai Dibuka
Petugas gabungan berhasil memadamkan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di wilayah Watu Gede, Desa Ngadas, Kecamatan Poncokusumo, Kabupaten Malang. 1 Sep
Dampak Karhutla, BB TNBTS Tutup Kawasan Wisata Gunung Bromo
Tapi tidak semua akses ke kawasan wisata Gunung Bromo ditutup sementara waktu. Pengunjung dapat masuk melalui pintu Cemoro Lawang dan Wonokitri. 1 Mar
Kawasan Wisata Gunung Bromo Ditutup Saat Hari Raya Nyepi
Keputusan penutupan tersebut tertuang dalam Surat Nomor PG.01/T.8/BIDTEK/BIDTEK.1/KSA/3/2022 yang dikeluarkan BB TNBTS pada 1 Maret 2022. 5 Okt
Baru Sebulan Buka, Wisata di Gunung Bromo Ditutup Lagi
Sebab empat daerah penyangga Gunung Bromo masuk PPKM level 3. 20 Jul
Kaldera Bromo Mirip Salju di Eropa, tapi Tak Ada Wisatawan
Fenomena alam berupa embun beku (frozen dew) tahun ini kembali melanda kawasan Laut Pasir (Kaldera) Gunung Bromo. 24 Mei
Dibuka Kembali, Wisatawan Bromo Dibatasi 50 Persen
Setelah ditutup selama libur lebaran, objek wisata di kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TN BTS) kembali dibuka, Senin, 24 Mei 2021. 13 Mei
Gunung Bromo dan Semeru Tutup 13-23 Mei
Gunung Bromo dan Semeru tutup sementara selama libur lebaran, mulai 13-23 Mei 2021. 18 Mar