Gowes Bareng
Memuat
17 Mar
27 Feb
Celoteh Seru Empat Dokter CRS yang “Virgin Nongkojajar”
Gowes bareng itu seru. Ke mana pun tujuannya tak terlalu penting. Yang penting kebersamaannya. Apalagi kalo gowes bareng itu nanjak. 24 Feb
Aventon Sinch, Fat Tire, Elektrik, dan Folding Bike
Aventon Sinch ini dapat digunakan untuk cyclist dengan tinggi badan 150-190an cm karena seat post dan steerer post dapat disetel ketinggiannya. 22 Feb
Chapter 2 Koko, Lebih Aerodinamis Dibandingkan Rere
Chapter 2, produsen sepeda asal New Zealand meluncurkan sepeda aero terbarunya. Diberi nama Koko. Dalam bahasa Maori, Koko artinya terbang. 20 Feb
Penanganan Pertama pada Cyclist Kecelakaan ala Dokter Bambie CRS
dr. Raditya Bambie, Sp.OT, cyclist anggota Coffee Ride Society Surabaya ini memberikan panduan singkat bagaimana menolong cyclist yang kecelakaan. 17 Feb
WCC x ReJuve Peringati Hari Kanker dengan Bersepeda
Kegiatan gowes antara WCC dengan Rejuve ini dianggap penting. Jangan hanya sepeda dan perlengkapannya yang di-upgrade, tetapi juga badan harus dijaga. 14 Feb
Altitude Training, Campenaerts Kalahkan Pogacar
Di Spanyol bagian tenggara ada tanjakan yang bernama Coll de Rates. Tempat ini sering disebut sebagai KOM atau kepanjangan dari King of Mountain. 8 Feb
Bernal: Satu Detik Persiapan TdF, Satu Detik Perjuangan Hidup
Egan Bernal telah keluar dari rumah sakit Clinica Universidad de La Sabana di Bogota, Minggu, 6 Februari lalu. 7 Feb
Tips Gowes di Tengah Guyuran Hujan Deras
Xtoredy, seorang cycling enthusiast yang menggemari ultra long distance cycling ini berbagi tips gowes jarak jauh. 30 Jan
Dokter Jams Di-Prank Ketika CRS Day
Gowes dan ngopi tidak bisa dipisahkan. Setelah gowes, pasti agenda berikutnya adalah mencari tempat ngopi yang paling hits. 17 Jan
Astana Wujudkan Mimpi Nibali Ikut Balapan Paris-Roubaix
Vincenzo Nibali meraih mimpinya di tim barunya, Astana Qazaqstan. Dia akan turun di semua lima balapan Monuments di 2022 ini. Termasuk Paris-Roubaix. 16 Jan
Banyak Gowes Bonus Foto ala CRSCC
Apa esensi dari bersepeda? Cari sehat? Pasti! Cari teman? Bonus! Terpenting adalah cari foto! Beruntung di CRSCC ada beberapa cyclist punya hobi foto. 11 Jan
XC9CC Tulungagung Menjalin Silahturami sekaligus Launching Jersey
XC9 Cycling Club (XC9CC) Tulungagung menggelar gowes bareng ke Blitar. Tentu sambil mengenakan jersey terbaru mereka edisi tahun 2022. 10 Jan
Lapierre Xelius SL3 2022, Lebih Aero, Kaku, dan Kencang!
Lapierre Xelius SL3 ini lebih ringan, lebih kaku, cepat, dan aero dibandingkan versi sebelumnya. Penampilannya mirip dengan pendahulunya, SL2. 9 Jan
Lima Café Pilihan CRSCC di Surabaya
Cyclist tidak bisa lepas dari kopi. Minuman ini digunakan untuk meningkatkan performa. Tak heran jika kemudian mereka punya tempat ngopi favorit. 7 Jan
Brantas Sarang Nyamuk, Lurah Burengan Bagikan Ikan Hias ke Warga
Cegah demam berdarah, Lurah Burengan, Adi Sutrisno, gowes blusukan ke kampung-kampung untuk bagikan ikan hias ke warga. 6 Jan
Ada yang Baru, CRS Story Mulai Minggu 9 Januari 2022
Setiap hari Minggu, Ngopibareng.id akan menulis segala macam kegiatan yang dilakukan oleh Coffee Ride Society (CRS) Story. 27 Des
Roglic Perpanjang Kontrak Jumbo-Visma Lima Tahun Lagi
Primoz Roglic sudah memperpanjang kontraknya dengan tim WorldTour Jumbo-Visma hingga akhir 2025. Ini berarti, Roglic bernaung selama 10 tahun. 23 Des
Jumbo-Visma Melelang Sepeda Musim 2021
Jumbo-Visma melelang sepeda-sepeda yang digunakan pembalapnya musim 2021. Termasuk Cervelo R5 yang ditunggangi Wout van Aert. 22 Des