Ducati Lenovo
Memuat
21 Okt
29 Agt
Bagnaia Masuk Dalam “Club de 3” Dan Siap Mengancam di Misano
Bagnaia menjalani 19 balapan sejak 2021 hingga 2022, dan sembilan di antaranya meraih kemenangan. Prestasinya seolah tak terbendung. 27 Agt
Enea Bastianini Kontrak Baru Ducati Lenovo selama 2 Tahun
Enea Bastianini akan membela Ducati Lenovo pada balapan MotoGP 2023. Ia dikontrak selama dua tahun mendampingi Pecco. 4 Agt
Ducati Lenovo Gantung Asa Besar di Silverstone
Duo pembalap Ducati Lenovo sangat positif menghadapi akhir pekan ini di Sirkuit Silverstone, Inggris. Balapan musim 2022 menyisakan sembilan seri. 11 Jul
Stoner: Ducati Harus Ciptakan Motor Nyaman untuk Pembalap
Stoner melontarkan kritik kepada Ducati Lenovo. Menurutnya, Ducati sulit juara karena mereka fokus pada pengembangan motor, bukan dengarkan pembalap. 1 Jul
Espargaro Tidak Perlu Ride Height Device
Sesaat setelah tekanan pada suspensi depan dilepaskan, alat ini akan langsung bekerja. Tapi kata Espargaro terlalu cepat. Espargaro pilih manual saja. 13 Jun
Jack Miller Merasa Naik Kelas Sejak Gabung Ducati
Jack Miller dipastikan akan berpisah dengan Ducati setelah lima tahun bersama tim asal Italia itu, baik bersama Pramac Ducati maupun Ducati Lenovo. 30 Mei
Tips Bagnaia Menang Balapan: Harus Jadi Robot
Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) berhasil menjadi juara satu di MotoGP seri ketujuh di Sirkuit Mugello, Italia, Minggu 29 Mei 2022. 18 Mei
Penyebab Bagnaia Jatuh di Le Mans, Gara-gara Ban atau Gugup?
Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) harus gigit jari saat digelar MotoGP di Sirkuit Le Mans, Prancis, 14 Mei 2022. 23 Feb
10 Hal Yang Tidak Diketahui Tentang Francesco Bagnaia
Pembalap Ducati Lenovo Team, Francesco Bagnaia yang baru saja menandatangani kontrak perpanjang hingga 2024 ini juga punya kehidupan pribadi. 22 Feb
Bagnaia Perpanjang Kontrak hingga 2024
Pembalap Ducati Lenovo Team, Francesco Bagnaia telah menadatangi kontrak selama dua tahun lagi, atau hingga 2024. 2 Feb