DPRD Kota Surabaya
Memuat
23 Des
Pinjam Dana Triliunan Rupiah untuk Pembangunan Kota, DPRD Surabaya Minta Pemkot Berpikir Dua Kali
Anggota Banggar DPRD Surabaya Imam Syafii meminta pemkot untuk mengkaji ulang rencana peminjaman dana sebesar Rp4 triliun kepada PT SMI. 22 Des
DPRD Dorong Pemkot Surabaya Ganti Transportasi Publik Ramah Lingkungan
DPRD Surabaya mendorong pemerintah kota untuk mulai mengganti transportasi publik berbahan bakar fosil dengan bahan bakar listrik. 19 Des
Proyek Pembangunan JLLB Molor, DPRD Surabaya Pertanyakan Komitmen Pengembang
DPRD Surabaya menyoroti pembangunan Jalan Luar Lingkar Barat (JLLB) di kawasan Surabaya Barat yang mandek dan pembangunannya tidak dilanjutkan.Pemkot Surabaya Sewa Mobil Listrik untuk Kendaraan Dinas, DPRD: Jangan untuk Rekreasi!
Kebijakan Pemkot Surabaya untuk mengganti kendaraan dinas berbahan bakar fosil menjadi bahan bakar listrik mendapat tanggapan dari DPRD. 16 Des
Tak Kunjung Beroperasional, Dinkes Pastikan RS Eka Candrarini akan Diresmikan 18 Desember Nanti
Dinas Kesehatan Surabaya memastikan RS Eka Candrarini yang menghabiskan anggaran sebesar Rp494 miliar akan diresmikan besok lusa, 18 Desember 2024.Tuntaskan Ratusan Titik Banjir 2025-2026, Pemkot Surabaya Anggarkan Biaya Rp 1,3 Triliun
Pemerintah Kota Surabaya anggarkan Rp 1,3 triliun lebih untuk menuntaskan ratusan titik banjir yang tersebar di kawasan jalan protokol dan kampung.DPRD Dorong Pemkot Tangani Banjir di Surabaya Lewat Pendekatan Terpadu dan Berkelanjutan
DPRD Surabaya mendorong pemerintah kota untuk menyelesaikan permasalahan banjir dengan pendekatan yang terpadu dan berkelanjutan. 12 Des
Kasus Perundungan Siswa SMP, DPRD Surabaya Desak Kasus Diselesaikan Secara Bijaksana
DPRD Surabaya mendesak penyelesaian kasus perundungan yang menimpa seorang siswa SMP Negeri harus mengedepankan prinsip kehati-hatian.Banjir di Surabaya Barat, DPRD Surabaya Soroti Anggaran Drainase yang Dirasionalisasi
DPRD Surabaya menyoroti anggaran penanggulangan banjir atau drainase yang dirasionalisasi oleh pemerintah kota. 11 Des
PT SIER Setor Deviden Rp 16,59 Miliar ke Pemkot Surabaya, Torehkan Kinerja Bagus
Dirut PT SIER Didik Prasetiyono menjelaskan, pihaknya menyerahkan deviden sebesar Rp16,59 miliar kepada Pemkot Surabaya, terbesar sepanjang sejarah. 10 Des
Pembangunan GSG Ambengan Batu Diduga Maladministrasi, DPRD Surabaya akan Minta Pendapat Ahli Hukum
Pansus pelepasan aset PD Pasar Surya akan memanggil pakar hukum untuk meminta tanggapan terkait dugaan mal administrasi atas aset PDPS oleh pemkot.Bencana Hidrometeorologi, DPRD Surabaya Dorong BPBD Optimalkan Upaya Mitigasi Secara Aktif
DPRD Surabaya mendorong BPBD untuk tetap aktif melakukan langkah-langkah optimalisasi mitigasi bencana pada musim bencana hidrometerologi. 9 Des
Hakordia 2024, DPRD Surabaya Tekankan Peran Aktif Seluruh Elemen untuk Cegah Korupsi
Momen peringatan Hari Antikorupsi Sedunia (Hakordia) dimaknai DPRD Surabaya untuk meningkatkan peran seluruh masyarakat dalam menjaga integritas.Wacana Pembatasan Usia Truk, DPRD Surabaya Minta Pemkot Tertibkan Truk Tua yang Beroperasi
Pimpinan DPRD Surabaya mendukung wacana pembatasan usia truk yang beroperasional di Surabaya sebagai upaya menuju transisi energi hijau. 8 Des
PPDB Tahun Ajaran Baru, DPRD Surabaya Minta Jalur Zonasi Tak Jadi Patokan Utama Terima Siswa
DPRD Surabaya mengusulkan peleburan jalur zonasi dan prestasi pada PPDB 2025 mendatang agar lebih berkeadilan dan tidak berpatokan pada jarak semata.Pesisir Utara Langganan Rob, DPRD Surabaya Sarankan Pembangunan Lumbung Air Vertikal
DPRD Surabaya mendesak pemerintah kota untuk merencanakan pembangunan lumbung air vertikal, yang lebih efisien daripada peninggian jalan saat rob. 6 Des