Dinas Lingkungan Hidup
Memuat
4 Okt
15 Ribu ASN Sidoarjo Serentak Kerja Bakti Bersama
Geber (Gerakkan bersih) Sidoarjo dilakukan seluruh ASN Sidoarjo pagi tadi, Jumat, 4 Oktober 2024. 15 ribu ASN Sidoarjo serentak kerja bakti bersama. 18 Sep
Peduli Lingkungan, Pemkab Jember Raih Penghargaan Green Leadership Nirwasita Tantra
Penghargaan diberikan oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan atas keberhasilan daerah dalam mewujudkan lingkungan bersih berkelanjutan. 5 Agt
Rapat Bahas Dua Raperda Ditunda, Komisi 1 DPRD Sebut DLHP Tuban Belum Siap
Komisi I DPRD Kabupaten Tuban menjadwalkan rapat dengan Dinas Lingkungan Hidup dan Perhubungan (DLHP) setempat, Senin 5 Agustus 2024. 27 Jul
Eco Lindi Buatan Sidoarjo Bakal Diterapkan Pengelolaan Sampah IKN
Menyaksikan secara langsung pengelolaan sampah di TPA Jabon, Sidoarjo, Jawa Timur, nantinya, pengelolaan tersebut akan diterapkan di IKN. 24 Apr
Gandeng Semen Indonesia, Pemkot Surabaya Segera Bangun TPA Baru
Untuk menekan kewajiban pembayaran tipping fee yang tinggi kepada pihak ketiga, Pemkot Surabaya merencanakan pembangunan TPA baru 20 Apr
DPRD Surabaya Soroti Pengelolaan Sampah Belum Berjalan Maksimal
DPRD Surabaya menyoroti pengelolaan sampah yang dilakukan oleh Dinas Lingkungan Hidup belum berjalan maksimal sepenuhnya. 15 Apr
Pasca Lebaran Timbunan Sampah di Sidoarjo Meningkat 2 Kali Lipat
Pasca lebaran Idul Fitri, timbunan sampah di Tempat Pembuangan Sampah (TPS) 3R Mekarsari, Waru, Sidoarjo meningkat dua kali lipat. 29 Nov
DLH Surabaya Susun Strategi Hadapi Musim Hujan dan Angin Kencang
Dinas Lingkungan Hidup Kota Surabaya akan berusaha untuk mengantisipasi dampak-dampak yang dihasilkan karena hujan dan angin kencang 20 Sep
Cemari Udara, Pabrik Tahu di Sidoarjo Resahkan Warga
Asap hitam yang keluar dari cerobong asap pabrik tahu, disebabkan penggunaan sampah plastik ketika membakar dan menggoreng tahu. 19 Agt
DLHK Sidoarjo Akan Cangkokkan Edukasi Sampah ke Kurikulum Lokal
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kabupaten Sidoarjo berencana akan menambahkan atau mencangkokkan edukasi persampahan ke kurikulum lokal.Revisi Perbup Sampah, Tarif Layanan Sampah di Sidoarjo Akan Turun
Dalam revisi tersebut dipastikan ada perubahan peraturan terkait tarif jasa pelayanan sampah di Tempat Pembuangan Akhir Griyo Mulyo Jabon, Sidoarjo. 9 Agt
Perbup Sampah di Revisi, Argo Layanan TPA Jabon Tetap Berjalan
Selama proses revisi ini, layanan persampahan tetap berjalan. Termasuk, hitungan tonase sampah yang masuk dari TPST ke TPA Jabon. 1 Agt
Sampah di TPA Sidoarjo Turun 60 Ton Per Hari, Kok Bisa?
Dari data DLHK Sidoarjo volume sampah yang masuk di TPA Jabon terus menunjukkan grafik turun hingga bulan Juni 2023 hanya sebesar 14.740 ton per bulan 16 Mar
Banyuwangi Punya Laboratorium Lingkungan Terakreditasi KAN
Banyuwangi memiliki Unit Layanan Terpadu (UPT) Laboratorium Lingkungan yang berperan aktif sebagai penyedia jasa pengujian kualitas lingkungan. 8 Feb
Satu Abad NU di Sidoarjo, Sisakan 56 Ton Sampah
Puncak Resepsi Hari Lahir 1 Abad NU yang digelar di Gelora Delta Sidoarjo, Selasa, 7 Februari 2023 kemarin, meninggalkan sampah seberat 56 ton. 27 Jan
Fenomena Aneh, Air Sumur Warga di Tuban Berwarna Merah Bak Darah
Fenomena aneh terjadi di Kabupaten Tuban. Kali ini, fenomena tidak biasa itu terjadi di sumur milik warga Desa Kenanti, Kecamatan Tambakboyo. 30 Jun
Atasi Sampah di Pantai, Pemkab Tuban Berinovasi untuk Beli Alat
Persoalan sampah di sepanjang pesisir pantai Tuban masih menjadi pekerjaan rumah (PR) yang berat bagi DLH dan Perhubungan setempat. 30 Mei
Kementerian LHK Sidak Pabrik Tahu Cemari Lingkungan di Sidoarjo
Sidak tersebut menanggapi laporan tentang pencemaran lingkungan yang disebabkan karena proses pembuatan tahu menggunakan bahan bakar plastik. 29 Apr