01 September 2024 22:50 WIB Surabaya Targetkan Jadi Perumahan Sporty dan Anak Muda, Citraland Driyorejo Gelar Lomba Pushbike Citraland Driyorejo CBD terus ingin menjadikan wilayah pemukimannya sebagai pemukiman untuk para milenial dan gen-z dengan iklim sporty dan indah.