07 Oktober 2020 23:58 WIB Gosip Artis Ritual Khusus Roy Kiyoshi Setelah Bebas dari Rehabilitasi Narkoba Presenter Roy Kiyoshi akhirnya menghirup udara bebas. Ia ditemani Barbie Kumalasari di hari kebebasannya usai menjalani rehabilitasi selama lima bulan