Banyuwangi
Memuat
7 Mar
Tangani Sampah Laut, Menko PMK Gandeng BRIN
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayan, Muhadjir Effendy menyoroti sampah kiriman yang ada di kawasan pantai.DPRD Banyuwangi Kembali Bahas Raperda LP2B Tahun ini
Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan (LP2B) akan kembali dibahas tahun 2024 iniPemilu Usai, Wakil Ketua DPRD Banyuwangi Ajak Perkokoh Persatuan
Pesta demokrasi Pemilu 2024 sudah berlalu. Proses rekapitulasi surat suara tingkat Kabupaten juga telah rampung.Belum Lolos ke Parlemen, Partai Gelora Banyuwangi Minta Maaf
Kebesaran hati ditunjukkan Ketua DPD Partai Gelora Indonesia, Banyuwangi, Sugiarto. Dia meminta maaf pada masyarakat karena belum bisa masuk parlemen 6 Mar
DPRD Banyuwangi Minta Perkuat Sinergitas Eksekutif-Legislatif
DPRD Banyuwangi berharap program pembangunan Banyuwangi ke depan bisa lebih baik lagi dengan cara memperkuat sinergitas antara eksekutif-legislatif.Aktif Tangani Sampah, Banyuwangi Raih Plakat Dan Piala Adipura
Kabupaten Banyuwangi kembali meraih Piala Adipura dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK). Banyuwangi juga meraih plakat AdipuraCaleg Nasdem Banyuwangi Lapor Dugaan Pergeseran Suara ke Bawaslu
Ratusan massa datang ke Bawaslu Banyuwangi. Mereka memberikan dukungan caleg Partai Nasdem Bernat Sipahutar, melaporkan dugaan kecurangan Pemilu.Maling Motor di Banyuwangi Tertangkap, Babak Belur Dihajar Massa
Seorang pencurian sepeda motor babak belur dihajar warga. Dia adalah Miswanto, 44 tahun, warga Desa Tamanagung, Kecamatan Cluring, Banyuwangi.Asyik, KA Mutiara Timur Banyuwangi-Surabaya Kembali Beroperasi
Kabar gembira bagi pelanggan moda transportasi KA. PT KAI Daop 9 Jember kembali mengoperasikan KA Mutiara Timur relasi Ketapang-Surabaya Pasar Turi.Selama Ramadan, Lapas Banyuwangi Ubah Jam Kunjungan Warga Binaan
Selama bulan Ramadan, Lapas Kelas IIA Banyuwangi akan memberlakukan perubahan waktu layanan. Jadwal ini pun mulai disosialisasikan kepada pengunjung.Jaga Sungai, Pemkab Banyuwangi Kembali Gelar Program Sekardadu
Pemkab Banyuwangi kembali menggelar program Sekardadu. Program ini untuk mengedukasi masyarakat mengubah perilaku terhadap sungai.DPRD Banyuwangi Bentuk Pansus Bahas Raperda RPJMD 2025-2045
Raperda RPJPD Tahun 2025-2045 sudah disampaikan Bupati Banyuwangi dalam Rapat Paripurna DPRD Banyuwangi pada 1 Maret 2024 lalu. 5 Mar
Jelang Ramadan, Lapas Banyuwangi Razia Blok Hunian
Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Banyuwangi melakukan razia di seluruh blok dan kamar hunian dalam rangka menciptakan keamanan bulan RamadanPemkab Banyuwangi dan Baznas Lanjutkan Program Bedah Rumah
Pemkab Banyuwangi bersama Badan Amal Zakat Nasional (Baznas) melakukan bedah rumah warga tidak mampu melalui program rumah layak huni.Jenazah Peselancar Australia akan Diserahkan ke Keluarga
Jenazah Gunther Henry Kitzler, 57 tahun, warga Australia tenggelam di perairan Grajagan, Kecamatan Purwoharjo, Banyuwangi akan diserahkan ke keluarga.Turis Australia Tenggelam di Perairan Grajagan Ditemukan
Operasi pencarian peselancar asal Australia yang tenggelam di Grajagan, Banyuwangi, Gunther Henry Kitzler, 57 tahun, akhirnya membuahkan hasil. 4 Mar