Arus Balik Libur Tahun Baru
Memuat
1 Jan
ASDP Imbau Beli Tiket H-1 untuk Hindari Antrean Puncak Arus Balik
Untuk menghindari antrean saat puncak arus balik libur, masyarakat pengguna kapal ferry agar mengatur waktu perjalanan dan telah membeli tiket.Arus Balik Tahun Baru di Kota Batu, Macet Hingga 300 Meter
Arus Balik Libur Tahun Baru mulai terjadi di Kota Batu. Sejumlah kendaraan terpantau padat di Pertigaan Pendem, Kota Batu, Jawa Timur. 31 Des
Arus Balik Dari Bali Via Ketapang Mulai Terjadi, Besok Puncaknya
Prediksi akan adanya gelombang kedua wisatawan menuju ke Bali via Pelabuhan Ketapang, Banyuwangi menjelang tahun baru ternyata meleset. 25 Des
1-2 Januari Puncak Arus Balik Libur Natal dan Tahun Baru
Arus balik Natal dan Tahun Baru diprediksi terjadi pada 1 dan 2 Januari 2024, kata Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi. 2 Jan
Puncak Arus Balik Libur Nataru, 36.561 Wisatawan Pulang dari Bali
Sesuai dengan perkiraan, arus balik wisatawan dari Bali via pelabuhan penyeberangan Ketapang-Gilimanuk terjadi pada 1 Januari 2023 malam. 28 Des
Tahun Baru, Pelabuhan Ketapang Siaga Arus Balik Wisatawan Bali
Stake holder terkait di Pelabuhan penyeberangan Ketapang-Gilimanuk bersiap menghadapi gelombang arus balik wisatawan dari Bali. 3 Jan
Arus Balik Tahun Baru, Volume Kendaraan di Kota Malang Landai
Sebutkan karena ada beberapa faktor.Hari ini Puncak Arus Balik Libur Tahun Baru di Stasiun Malang
Prediksi ada dua ribu penumpang KA. 1 Jan