Saat Presiden Amerika Menggosok Sepatu Sendiri
Suatu peristiwa terjadi di Amerika Serikat (AS). Abraham Lincoln sedang menggosok sepatunya sendiri.
Seorang diplomat asing berjalan menghampirinya dan menanyanya:
"Bapak Presiden, lho Bapak kok menggosok sepatu sendiri?"
"Ya, nggak salah." Sejenak kemudian, Abraham Lincoln dengan heran berbalik menanyanya: "Masakan Anda menggosok sepatunya orang ya?" (adi)
"Bapak Presiden, lho Bapak kok menggosok sepatu sendiri?" tanya seorag diplomat.
Advertisement