LIVE: Ngaji Ihya Ulumudin Bareng Ulil Abshar Abdala #19
KAJIAN ke-19 halaman 892 kitab Ihya Ulumuddin oleh Ulil Abshar Abdala melalui live streaming.
Ihya Ulumuddin atau Al-Ihya merupakan kitab kuning yang membahas tentang kaidah dan prinsip dalam menyucikan jiwa (Tazkiyatun Nafs) seperti perihal penyakit hati, pengobatannya, dan mendidik hati. Kitab ini adalah karya yang paling populer dari Imam Al-Ghazali.
Ulil Abshar Abdala berkomitmen melanjutkan kajian live streaming pada satu minggu sekali di setiap malam jumat pukul 20.00 WIB. Live streaming ini adalah lanjutan dari rutinitas Ngaji Ihya di Bulan Ramadan kemarin.
Ikuti Ngaji Ihya bareng Ulil Abshar Abdala #19 di bawah ini.
*) Ulil Abshar Abdala adalah cendikiawan muslim yang menguasai kitab kuning dan filsafat Barat lulusan Boston University, AS.
Advertisement