Kebun Binatang Surabaya Buka Lowongan Kerja, Ini Formasinya
Kebun Binatang Surabaya (KBS) membuka lowongan kerja di sejumlah formasi. Lowongan kerja dibuka dengan masa pendaftaran paling lambat 10 Juni.
Formasi Lowongan Kerja
Ada 8 formasi lowongan kerja di KBS. Mulai dari perawat satwa; staf sales, even dan sponsorship; staf parkir; staf kebersihan; staf human resource; sekuriti; staf customer service, edukasi dan volunteer; dan staf nutrisi.
Lowongan pekerjaan dibuka dengan berkas lamaran diterima paling lambat pada 10 Juni 2022.
Persyaratan Lamaran
Masing-masing formasi lowongan pekerjaan di Kebun Binatang Surabaya, meminta sejumlah syarat spesifik.
Perawat Satwa (Kode PS)
Kualifikasinya antara lain:
Pria, usia maksimal 30 tahun
Pendidikan minimal SMA/SMK/sederajat (diutamakan vokasi veteriner)
Tinggi badan minimal 160 cm
Memiliki simpati dan empati terhadap satwa
Memiliki kecakapan dan mampu berkomunikasi dengan baik
Berkelakuan baik, disiplin, jujur, teliti, loyalitas tinggi dan mampu bekerja dalam tekanan
Dapat bekerja sama dalam tim
Melampirkan surat keterangan sehat dari dokter
Melampirkan surat pernyataan tidak ada hubungan keluarga di antara sesama pegawai dalam perusahaan
Bagi yang memenuhi kualifikasi di atas dapat mengajukan surat permohonan lamaran kerja yang ditunjukkan kepada Direktur Utama PD Taman Satwa Kebun Binatang Surabaya (Jalan Setail No 1 Surabaya). Sertakan daftar riwayat hidup serta dokumen pendukung lainnya. Paling lambat 10 Juni 2022, dikutip dari detik.com.
Staff Sales, Event & Sponsorship (Kode SES)
Kualifikasinya:
Wanita, usia maksimal 25 tahun
Pendidikan minimal S1 sesuai bidangnya
Tinggi badan minimal 160 cm
Memiliki rasa simpati dan empati terhadap satwa
Berpengalaman di bidang sales, event dan sponsorship
Memiliki kecakapan dan mampu berkomunikasi dengan baik
Berkelakuan baik, disiplin, jujur, teliti, loyalitas tinggi dan mampu bekerja dalam tekanan
Dapat bekerja sama dalam tim
Melampirkan surat keterangan sehat dari dokter
Melampirkan surat pernyataan tidak ada hubungan keluarga di antara sesama pegawai dalam perusahaan
Bagi yang memenuhi kualifikasi di atas dapat mengajukan surat permohonan lamaran kerja yang ditunjukkan kepada Direktur Utama PD Taman Satwa Kebun Binatang Surabaya (Jalan Setail No 1 Surabaya). Sertakan daftar riwayat hidup serta dokumen pendukung lainnya. Paling lambat 10 Juni 2022.
Staf Parkir (Kode SES)
Kualifikasinya:
Pria, usia maksimal 30 tahun
Pendidikan minimal SMA/SMK/sederajat
Tinggi badan minimal 160 cm
Memiliki rasa simpati dan empati terhadap satwa
Memiliki kecakapan dan mampu berkomunikasi dengan baik
Berkelakuan baik, disiplin, jujur, teliti, loyalitas tinggi dan mampu bekerja dalam tekanan
Dapat bekerja sama dalam tim
Melampirkan surat keterangan sehat dari dokter
Melampirkan surat pernyataan tidak ada hubungan keluarga di antara sesama pegawai dalam perusahaan
Bagi yang memenuhi kualifikasi di atas dapat mengajukan surat permohonan lamaran kerja yang ditunjukkan kepada Direktur Utama PD Taman Satwa Kebun Binatang Surabaya (Jalan Setail No 1 Surabaya). Sertakan daftar riwayat hidup serta dokumen pendukung lainnya. Paling lambat 10 Juni 2022.
Staf Kebersihan (Kode GAK)
Kualifikasinya,
Pria, usia maksimal 30 tahun
Pendidikan minimal SMA/SMK/sederajat
Tinggi badan minimal 160 cm
Memiliki SIM C dan dapat mengendarai kendaraan roda dua dan tiga
Memiliki kecakapan dan mampu berkomunikasi dengan baik
Berkelakuan baik, disiplin, jujur, teliti, loyalitas tinggi dan mampu bekerja dalam tekanan
Dapat bekerja sama dalam tim
Melampirkan surat keterangan sehat dari dokter
Melampirkan surat pernyataan tidak ada hubungan keluarga di antara sesama pegawai dalam perusahaan
Bagi yang memenuhi kualifikasi di atas dapat mengajukan surat permohonan lamaran kerja yang ditunjukkan kepada Direktur Utama PD Taman Satwa Kebun Binatang Surabaya (Jalan Setail No 1 Surabaya). Sertakan daftar riwayat hidup serta dokumen pendukung lainnya. Paling lambat 10 Juni 2022.
Staff Human Resource (Kode HR)
Kualifikasinya,
Pria/wanita, usia maksimal 25 tahun
Pendidikan minimal S1 sesuai bidangnya
Tinggi badan minimal 160 cm
Memiliki rasa simpati dan empati terhadap satwa
Memiliki pengalaman HR recruitment, training, konseling, skoring dan interpretasi alat tes psikologi
Memiliki kecakapan dan mampu berkomunikasi dengan baik
Berkelakuan baik, disiplin, jujur, teliti, loyalitas tinggi dan mampu bekerja dalam tekanan
Dapat bekerja sama dalam tim
Melampirkan surat keterangan sehat dari dokter
Melampirkan surat pernyataan tidak ada hubungan keluarga di antara sesama pegawai dalam perusahaan
Bagi yang memenuhi kualifikasi di atas dapat mengajukan surat permohonan lamaran kerja yang ditunjukkan kepada Direktur Utama PD Taman Satwa Kebun Binatang Surabaya (Jalan Setail No 1 Surabaya). Sertakan daftar riwayat hidup serta dokumen pendukung lainnya. Paling lambat 10 Juni 2022.
Sekuriti (Kode GAS)
Kualifikasinya:
Pria, usia maksimal 30 tahun
Pendidikan minimal SMA/SMK/sederajat
Tinggi badan minimal 170 cm
Memiliki simpati dan empati terhadap satwa
Memiliki sertifikat Gada Pratama
Memiliki kecakapan dan mampu berkomunikasi dengan baik
Berkelakuan baik, disiplin, jujur, teliti, loyalitas tinggi dan mampu bekerja dalam tekanan
Dapat bekerja sama dalam tim
Melampirkan surat keterangan sehat dari dokter
Melampirkan surat pernyataan tidak ada hubungan keluarga di antara sesama pegawai dalam perusahaan
Bagi yang memenuhi kualifikasi di atas dapat mengajukan surat permohonan lamaran kerja yang ditunjukkan kepada Direktur Utama PD Taman Satwa Kebun Binatang Surabaya (Jalan Setail No 1 Surabaya). Sertakan daftar riwayat hidup serta dokumen pendukung lainnya. Paling lambat 10 Juni 2022.
Staff Customer Service, Edukasi dan Volunteer (Kode CS)
Kualifikasinya:
Pria/wanita, usia maksimal 25 tahun
Pendidikan minimal SMA/SMK Pariwisata
Tinggi badan minimal 170 cm
Mampu berbahasa Inggris pasif
Memiliki kecakapan dan mampu berkomunikasi dengan baik
Berkelakuan baik, disiplin, jujur, teliti, loyalitas tinggi dan mampu bekerja dalam tekanan
Dapat bekerja sama dalam tim
Melampirkan surat keterangan sehat dari dokter
Melampirkan surat pernyataan tidak ada hubungan keluarga di antara sesama pegawai dalam perusahaan
Bagi yang memenuhi kualifikasi di atas dapat mengajukan surat permohonan lamaran kerja yang ditunjukkan kepada Direktur Utama PD Taman Satwa Kebun Binatang Surabaya (Jalan Setail No 1 Surabaya). Sertakan daftar riwayat hidup serta dokumen pendukung lainnya. Paling lambat 10 Juni 2022.
Staf Nutrisi (Kode AH)
Kualifikasinya:
Pria, usia maksimal 25 tahun
Pendidikan minimal SMA/SMK/sederajat
Tinggi badan minimal 170 cm
Memiliki SIM C dan dapat mengendarai kendaraan roda dua dan tiga
Memiliki simpati dan empati terhadap satwa
Memiliki kecakapan dan mampu berkomunikasi dengan baik
Berkelakuan baik, disiplin, jujur, teliti, loyalitas tinggi dan mampu bekerja dalam tekanan
Dapat bekerja sama dalam tim
Melampirkan surat keterangan sehat dari dokter
Melampirkan surat pernyataan tidak ada hubungan keluarga di antara sesama pegawai dalam perusahaan
Bagi yang memenuhi kualifikasi di atas dapat mengajukan surat permohonan lamaran kerja yang ditunjukkan kepada Direktur Utama PD Taman Satwa Kebun Binatang Surabaya (Jalan Setail No 1 Surabaya). Sertakan daftar riwayat hidup serta dokumen pendukung lainnya. Paling lambat 10 Juni 2022.