Gempa Bumi Magnitudo 6,8 Guncang Enggano Bengkulu
Gempa Bumi Magnitudo 6,8 Guncang Enggano Bengkulu
Gempa bumi berkekuatan Magnitudo 6,8 mengguncang wilayah Bengkulu pada Jumat 18 November 2022 malam.
Pihak Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebutkan tak berpotensi menimbulkan gelombang tsunami.
Gempa bumi terjadi pada pukul 20.37 WIB. Episentrum gempa atau titik di atas permukaan bumi berjarak sekitar 187 kilometer di barat laut Enggano, Bengkulu.
Sedangkan pusat gempa di dalam permukaan bumi atau hiposentrum berada pada kedalaman 10 kilometer. Belum ada laporan atas akoibat gempa bumi ini.
Iklan