Fakta Temuan 3 Kasus Hepatitis 'Misterius' di Indonesia
Kementerian Kesehatan Umumkan 3 pasien anak dengan hepatitis akut meninggal dunia. Hal itu diduga berhubungan dengan fenomena hepatitis misterius.
Fenomena hepatitis misterius ini jadi sorotan karena penyebab pastinya belum diketahui dan muncul hampir bersamaan dengan anak-anak di dunia. Hepatitis akut biasanya disebabkan oleh infeksi virus hepatitis, namun dokter tidak menemukan jejak virus hepatitis pada kasus tersebut.
Bagaimana dengan kondisi di Indonesia? Berikut fakta-faktanya:
Iklan