7 Cara Lindungi Manula dari Covid-19
Orang berusia di atas 60 tahun termasuk kelompok yang rentan tertular Covid-19. Bahkan, kematian kelompok lanjut usia atau lansia akibat Covid-19 tertinggi di Indonesia. Seperti terungkap dalam data di situs covid19.go.id, tercatat, persentase angka kematian akibat Covid-19 dari kelompok usia 60 tahun ke atas mencapai 43,6 persen. Ada pun pada usia 46-59 tahun sebesar 38,4 persen.
Ini berarti perlu adanya upaya perlindungan terhadap lansia. Termasuk menangani dengan baik bila lansia mengalami gejala atau terkonfirmasi positif Covid-19. Lantas, bagaimana cara melindungi manula yang merupakan kelompok usia rentan dari Covid-19?
Simak dalam Infografis berikut ini:
Advertisement