Memilih Kopi Berkualitas
ngopibareng.id – Tingkat konsumsi kopi diindonesia dinilai tinggi, dibuktikan dengan mewabahnya tempat-tempat ngopi, mulai dari warung pinggir jalan hingga kafe gedongan. Namun kopi apa yang baik untuk kita konsumsi? Sesungguhnya perbedaan antara kopi yang satu dengan kopi yang lain terletak pada banyak hal yang menyangkut cita rasa dan aroma. Ini pandangan singkat bagi anda yang gemar menikmati kopi.
Beda lagi bagi kita yang ingin mendapatkan manfaat zat aktif yang dikandungnya. Kita tentu harus mendapatkan kopi dengan kualitas zat aktif yang terbaik.
Anda tidak usah bingung untuk memilih kopi mana yang baik untuk Anda konsumsi. Berikut petunjuk yang dapat membantu Anda dalam memilih kopi:
Kopi murni memiliki kadar antioksidan lebih unggul dibanding kopi yang telah mengalami pengurangan kafein (decaffein).
Kopi robustamemiliki kandungan antioksidan lebih banyak dibanding kopi arabika.
Kopi yang telah difermentasi memiliki kapasitas antioksidan yang lebih baik dibanding kopi segar yang langsung dipanggang (kopi luwak)
Semakin tinggi kelarutan bubuk kopi, semakin tinggi kadar antioksidan yang dimilikinya.
Konsumsi kopi yang aman
Naskah : frd
Advertisement